Difference between revisions of "Iris on Rainy Days Indo: Eksekusi - battery=00:00:00"

From Baka-Tsuki
Jump to navigation Jump to search
(Created page with "'''Batere = 00:00:00''' Tapi Profesor, Profesorku benar-benar berdiri di sana, dia tersenyum padaku. Aku kehilangan seluruh tenagaku, tapi aku lega. Sebuah perasaan merasuk...")
 
 
(2 intermediate revisions by 2 users not shown)
Line 1: Line 1:
'''Batere = 00:00:00'''
+
===baterai=00:00:00===
   
 
Tapi Profesor, Profesorku benar-benar berdiri di sana, dia tersenyum padaku.
 
Tapi Profesor, Profesorku benar-benar berdiri di sana, dia tersenyum padaku.
Line 18: Line 18:
   
 
Mengapa anda berdiri di tengah air mancur?
 
Mengapa anda berdiri di tengah air mancur?
  +
  +
[[Image: Iord_266.jpg|thumb]]

Latest revision as of 15:37, 9 March 2018

baterai=00:00:00[edit]

Tapi Profesor, Profesorku benar-benar berdiri di sana, dia tersenyum padaku.

Aku kehilangan seluruh tenagaku, tapi aku lega. Sebuah perasaan merasuk ke dalam ragaku, dan aku memandang Profesor dengan termenung.

Ahhh, Profesor. Anda masih hidup. Kenapa anda tidak memeberitahuku sebelumnya.

Ngomong-ngomong, Profesor. Kenapa aku merasa bahwa anda terlihat agak berbeda saat ini?

Kenapa anda tidak memakai kacamata anda? Apakah ketinggalan di rumah?

Kenapa anda tidak mengenakan wadah rokok di leher anda? Ahhh, itu karena aku sedang memegangnya. Aku akan segera mengembalikannya.

Kenapa anda memakai gaun putih hari ini? Itu berbeda dari jas putih yang biasanya anda kenakan. Apa kita punya baju seperti itu di rumah?

Dan, dan, Profesor, Profesor---

Mengapa anda berdiri di tengah air mancur?

Iord 266.jpg