Difference between revisions of "Sword Art Online Bahasa Indonesia:Jilid 10 Bab 2"

From Baka-Tsuki
Jump to navigation Jump to search
Line 607: Line 607:
   
 
===Bagian 2===
 
===Bagian 2===
  +
  +
Helikopter Type-EC135 terbang melewati kabut tebal diatas permukaan laut, dan dari jendela dapat terlihat bentangan besar berwarna biru dibawah.
  +
  +
Tak seperti pemandangan dari pesawat penumpang dari ketinggian -dari sini, puncak ombak dapat terlihat jelas dan cahaya matahari terpantul silau oleh permukaan laut dan Koujiro Rinko berfikir, "Sudah berapa tahun lamanya sejak terakhir kali aku bermain di laut..
  +
  +
Hanya butuh sekitar satu jam bagi Rinko untuk pindah dari tempat kerjanya yang sekarang, California Technical Institute ke area San Fransisco Bay, tapi meskipun dia bisa dengan enjoy berjemur kapanpun dia mau, dia gak pernah melangkah ke pantai selama dua tahun dia bekerja di universitas.
  +
  +
Sudah pasti itu bukan karena dia gak suka angin laut atau cahaya matahari, dan sepertinya butuh banyak waktu sebelum dia bisa pergi berlibur dimana dia bisa menikmatinya. Rinko menyadari sepertinya akan butuh 10 atau 20 tahun lagi di luar negeri yang dia tak tau untuk melupakan masa lalu nya.
  +
  +
Jadi, Rinko -yang berfikir tak akan kembali ke Jepang, kampung halamannya lagi, sekarang terbang menuju tempat yang berhubungan dengan masa lalu yang sudah ditinggalkannya sembari melihat ke luar jendela dengan perasaan yang tak bisa diungkapkan dengan kata-kata.
  +
  +
Empat hari yang lalu, dia menerima e-mail yang agak panjang yang dikirim oleh orang yang tak terduga. Dia bisa saja segera menghapus e-mail itu dan melupakannya, namun untuk suatu alasan, Rinko gak melakukannya. Setelah menghabiskan waktu hampir satu jam untuk mempertimbangkannya, dia membalas e-mail itu dan mereservasi penerbangan. Saat ia memikirkan 2 tahun terakhir, ia menyadari kalau setiap hari pikirannya menjadi dingin dan walau dia tau usaha nya sia sia, ia memutuskan untuk tetap pergi.
  +
  +
Ia melakukan penerbangan dari San Fransisco kembali menuju Tokyo, bermalam di hotel di Narita, dan dengan hati-hati naik helikopter ini, Rinko menghela nafas saat ia berbicara pada dirinya sendiri dalam hati "Setelah aku melihat apa yang harus kulihat dan mendengar apa yang harus kudengar, jawaban yang kubutuhkan akan datang sendiri kepadaku."
  +
  +
Ya, terakhir kali dia pergi berenang itu 10 tahun yang lalu, waktu tahun pertama di perguruan tinggi saat ia belum tau apa-apa. Dia mengajak senior nya yang berada di tahun kedua, Kayaba Akihiko dan meminjam uang untuk membeli automobile ringan untuk pergi ke Enoshima. Gadis lugu 18 tahun itu gak sadar akan nasib yang kelak akan dia temui...
  +
  +
Pikiran rinko berkelana dari merenungi masa lalunya lalu penumpang disebelah nya berteriak kepada nya dengan suara yang gak kalah dengan suara rotor.
  +
  +
"AKU MELIHATNYA!"
  +
  +
Mata yang berada dibawah rambut pirang panjang dan tersisir rapih, dan kacamata yang miring, dan benar, di sisi lain dari jendela kaca yang melengkung dari kendaraan ini, terlihat tubuh hitam kecil di pojokan permukaan laut yang sangat luas.
  +
  +
"Itukah... Ocean Turtle...?"
  +
  +
Rinko bergumam sembari melihat cahaya pelangi yang menyilaukan karena pantulan dari solar panel berwarna hitam. Co-pilot yang memakai seragam berwarna hitam yang berada di bangku kemudian menjawab dengan pelan.
  +
  +
"Benar. Tinggal 10 menit lagi sebelum kita sampai."
  +
  +
Helikopter telah menempuh jarak kira-kira 250km perjalanan dari Shinkiba menuju Tokyo -dan disekeliling tempat penelitian ombak yang sangat besar «Ocean Turtle» mereka pergi menuju tempat mendarat.
  +
  +
Rinko terkagum-kagum oleh pemandangan yang sangat megah. Istilah 'kapal' sudah tak dapat mendeskripsikan tempat ini. Piramid besar yang berdiri tegak di tengah lautan dengan ukuran 1.5 kali lebih besar dari kapal terbesar yang ada di dunia, Nimitz. Tingginya setara dengan gedung tingkat 25 —ia udah menyelidiki data ini sebelumnya, namun perbedaan dari kenyataan dan imajinasinya seperti jarak antara Bumi dan bulan.
  +
  +
Piramid empat sisi yang panjangnya 400m dan lebar nya 250m mempunya panel hitam yang bercahaya yang menutupi nya seperti cangkang. Seluruh panel itu sama besarnya dengan helikopter yang sekarang ia naiki. ''Berapa banyak dana yang mereka gunakan untuk membuat tempat ini?'' Rinko bertanya-tanya dalam hatinya. Dalam setahun terakhir, ada rumor bahwa mereka menginvestasi penuh untuk logam mulia di dasar laut di Sagami Bay Coast, dan setelah melihat tubuh besar yang diluar akal sehat, siapapun bisa tau kalau itu bukan hanya rumor.
  +
  +
Konstruksi raksasa mekanik yang mengapung di lautan terlihat seperti dikembangkan untuk generasi lanjut dari tempat ekstraksi minyak laut —seharusnya begitu, tapi kenyataannya, yang ada didalamnya adalah tempat penelitian untuk generasi lanjut dari mesin Full Dive yang disebut «Soul Translator» yang dapat membaca jiwa manusia -itu yang diberitahukan kepadanya lewat e-mail satu minggu yang lalu. Rinko sendiri meragukan hal ini, tapi setelah datang ketempat itu, ia gak punya pilihan selain percaya dengan isi e-mail tersebut.
  +
  +
''Kenapa, Kenapa tempat penelitian untuk teknologi Full Dive terbaru, Brain Machine Interface harus ada di laut yang berada jauh dari kepulauan Izu?'' Ia gak tau alasan dibalik hal tersebut, tapi didalam piramid hitam ini, terdapat mesin hasil gabungan dari Nerve Gear yang Kayaba Akihiko ciptakan dan Medi-cuboid yang Rinko kembangkan untuk perawatan medis, dan saat ia memikirkan hal ini, tiba-tiba ia sadar...
  +
  +
Dua tahun hidupnya ke luar negeri hanya membuat luka nya mati rasa; luka itu gak pernah sembuh sepenuhnya. Yah, pada akhirnya, ia menduga kalau apapun yang dia lihat di kapal ini akan menyembuhkan luka nya -atau merobek nya dan membiarkan darah menyembur keluar.
  +
  +
Rinko pelan pelan menghela nafas dalam didalam helikopter yang perlahan turun dan melihat ke arah penumpang lain, yang mengangguk pelan dengan kacamatanya, dan menyiapkan diri untuk turun.
  +
  +
Mungkin pilotnya adalah veteran yang handal, mesin helikopter gak banyak bergoyang saat mendarat di helipad yang berada di atap jembatan Ocean Turtle. Pertama-tama, pria yang memakai seragam hitam, yang menjadi guide, turun dari helikopter dengan sigap dan memberi hormat, lalu pria dengan seragam yang sama datang dengan berlari.
  +
  +
Rinko lalu berjalan keluar dan mengangguk kepada orang yang datang dengan berlari, ia berfikir kalau memakai celana jeans adalah pilihan yang baik saat ia melompat dari ketinggian 40cm. Sol dari sepatu olahraga mendarat di daratan buatan dan sangat sulit untuk membayangkan kapal yang punya stabilitas dan keamanan yang tinggi.
  +
  +
Selanjutnya, penumpang lain yang mempunyai rambut pirang berkilauan melangkah keluar dengan kacamatanya dan melengkungkan punggungnya. Rinko juga membentangkan lengan-nya lebar-lebar untuk menikmati angin laut yang mempunyai aroma ombak.
  +
  +
Pria yang menunggu di kapal menunjukkan ekspresi serius di wajah coklat nya dan dengan segera memberi hormat kepada Rinko.
  +
  +
"Profesor Koujiro. Selamat datang di Ocean Turtle. Dan dia?..."
  +
  +
Pria itu melihat ke arah penumpang lain, lalu Rinko menunduk lalu memperkenalkan.
  +
  +
"Dia adalah asisten-ku, Mayumi Reynolds."
  +
  +
''<span style="font-family: Courier New">“Nice to meet you.</span>”''
  +
  +
Co-passenger berbicara dengan bahasa inggris yang fasih lalu mengulurkan tangannya dan menggenggam nya dengan agak kikuk. Pria itu lalu memperkenalkan dirinya.
  +
  +
"Saya Letnan satu Nakanishi, ditugaskan untuk membawa kalian berdua. Petugas lain akan membawa barang-barang kalian nanti. Mari, ikuti saya—”
  +
  +
Pria itu melambaikan tangan kanannya ke anak tangga yang bisa dilihat dari heliport dan melanjutkan.
  +
  +
"Letnan Kolonel Kikuoka sudah menunggu."
  +
  +
Udara di lama jembatan terasa seperti musim panas dan bau garam dari Samudra Pasifik, tapi setelah melewati elevator, jalanan panjang dan melewati Ocean Turtle itu sendiri —pintu besi yang tebal di dalam piramid hitam, udara yang dingin meniup ke arah wajah Rinko.
  +
  +
"Apakah kapal ini membutuhkan AC seperti itu?"
  +
  +
Ia bertanya kepada Letnan satu Nakanishi yang sedang berjalan di depan nya. Petugas Pertahanan-Diri yang masih muda itu berbalik ke arah belakang, mengangguk dan berkata,
  +
  +
"Ya. Banyak mesin yang rumit disini, jadi kami harus mengatur temperatur udara nya di sekitar 23 derajat dan kelembapan dibawah 50%."
  +
  +
"Apa tenaga yang digunakan berasal dari listrik bertenaga matahari?"
  +
  +
"Gak juga. Panel solar bahkan gak bisa memenuhi 10% dari energi yang dibutuhkan. Mesin utama menggunakan reaktor nuklir air yang bertekanan tinggi untuk listrik."
  +
  +
"...Oh begitu."
  +
  +
''Banyak hal yang menjadi makin rumit.'' Rinko menggelengkan kepalanya.
  +
  +
jalanan yang punya panel berwarna abu-abu bening, bentuk manusia menjadi lebih dan lebih menyimpang. Informasi yang ia baca sangat terbatas, dan berfikir kalau mungkin ada ratusan peneliti yang pindah kesini, sepertinya ada lebih dari cukup ruang berhubung dengan ukuran tempat ini.
  +
  +
Mereka mengambil belokan ke kanan, ke kiri lalu maju untuk sekitar 200m, dan tepat di depan pintu yang tiba-tiba muncul didepan mereka, muncul pria yang berpakaian seragam biru tua. Orang bisa saja mengira kalau itu seragam milik security, tapi dengan segera dia memberi hormat setelah melihat Letnan satu, perilaku seperti itu sudah pasti bukan apa yang rakyat biasa akan lakukan.
  +
  +
Si Letnan satu membalas hormat nya dan berkata dengan nada yang lantang,
  +
  +
"Permohonan izin untuk peneliti Profesor Koujiro dan asisten nya Reynolds untuk memasuki area S3."
  +
  +
"Menjalankan konfirmasi."
  +
  +
Petugas keamanan mengaktifkan terminal logam di tangan-nya, lalu menggunakan tatapan tajam nya dan monitor menscan bolak-balik ke wajah Rinko. Ia mengangguk lalu melihat ke arah asisten dibelakang Rinko, menggunakan tangan-nya untuk menggaruk janggut nya yang rapi sebelum memindahkan nya ke samping mulutnya.
  +
  +
"Maaf, bisakah anda melepas kacamata itu?"
  +
  +
''"Oh begitu."''
  +
  +
Sang asisten melepas kacamata nya yang agak besar, dan rambut pirang terang serta kulit putih mulus dapat terlihat. Petugas keamanan harus memiringkan matanya menatap wajah nya yang mempesona itu, dan mengangguk kembali.
  +
  +
"Telah dikonfirmasi. Silahkan."
  +
  +
Hou. Rinko menunjukkan senyum pahit dan berkata kepada Letnan satu,
  +
  +
"Keamanan yang cukup ketat meskipun kalian berada di tengah-tengah lautan yah."
  +
  +
"Kami sudah mengurangi 'body check' dan prosedur yang lain-nya. Kami hanya mengecek metal dan bahan peledak sekitar 3 kali."
  +
  +
Jawab pria itu. Pria dengan jas mengeluarkan sebuah CD dari kantung di dada nya dan meletakkan nya di piringan di samping pintu, lalu menggunakan tangan kanan nya untuk mendorong nya ke panel sensor. Sesaat kemudian, pintu itu terbuka dengan suara motor, dan pintu menuju pusat dari Ocean Turtle terbuka.
  +
  +
Setelah melewati pintu tebal itu, tertiup udara yang lebih dingin, cahaya berwarna oranye bersinar, dan sedikit suara dari mesin bergema. Kan, kan, suara langkah kaki bergema di ruangan didalam kapal yang gak ada satu orang pun yang bisa membayangkan besarnya, dan si pemandu -Letnan satu Nakanishi menyadari hal ini lalu berhenti di depan suatu pintu.
  +
  +
Melihat keatas, papan simpel bertulisan 'Primary Control Room' dapat terlihat disana.
  +
  +
''Akhirnya, kita sekarang berada di tempat terakhir yang ditinggalkan Kayaba Akihiko.'' Rinko menghela nafasnya dan menatap punggung Petugas Pertahanan-Diri yang sedang memeriksa keamanan terakhir.
  +
  +
''Apakah ini permulaan dari awal yang baru—''
  +
  +
sisi lain dari pintu yang terbuka dengan berat, kegelapan pekat mengelilingi nya seperti kain kafan, menyebabkan Rinko gak bisa bergerak untuk beberapa saat. Tidak peduli seberapa kuat ia menolak kegelapan itu, bagaimana pun ia muak akan apa yang ia rasakan, ia dipaksa untuk menerimanya.
  +
  +
"...Sensei."
  +
  +
Suara sang asisten dari belakang nya membuat kesadarannya kembali.
  +
  +
Letnan satu Nakanishi berjalan kearah ruangan gelap, mengambil beberapa langkah, lalu berbalik arah untuk melihat ke arah Rinko. Setelah pemeriksaan yang lebih dalam, bagian dalam dari 'Primary Control Room' gak sepenuhnya gelap, dan ada cahaya oranye yang berkedip di lantai.
  +
  +
Rinko mengambil nafas yang dalam dan menggerakkan kaki kanan-nya melangkah maju dengan sikap yang yakin. Sang asisten melangkah maju, dan pintu dibelakang mereka tertutup.
  +
  +
Mereka mengikuti penanda di lantai sembari bergerak diantara network besar dari mesin server, dan setelah berjalan melewati lembah penuh mesin, Rinko kaget dan melebarkan matanya.
  +
  +
"......Eh......!?"
  +
  +
Secara tak sadar ia melenguh. Disana terdapat jendela besar di tembok di depan nya yang melalui nya ia bisa melihat pemandangan yang tak bisa dipercaya.
  +
  +
Jalanan... Bukan, itu mungkin kota. Tapi, itu tak seperti kota di Jepang. Semua bangunan-nya terbuat dari batu putih, dan ada atap berbentuk kubah yang aneh. Walaupun sepertinya terlihat sekitar setinggi 2 lantai, bangunan itu tampak sangat kecil, ini semua karena bangunan itu dikelilingi oleh pepohonan raksasa dan dedaunan yang tumbuh di seluruh tempat.
  +
  +
Batu putih yang sama digunakan sebagai bahan untuk membuat jalanan dan beberapa anak tangga dan juga jembatan yang melengkung melewati hutan; dan orang-orang berjalan kemana-mana —sudah jelas mereka bukan orang-orang dari zaman modern.
  +
  +
Gak ada satupun pria yang menggunakan jas atau wanita yang menggunakan rok pendek. Semua orang berpakaian seperti layak nya jaman pertengahan, seperti jubah one-piece atau mantel panjang. Disana ada juga beraneka ragam warna rambut -pirang, coklat dan hitam. Sangat sulit untuk menggolongkan apakah mereka orang barat atau orang timur.
  +
  +
''Dimana tempat ini? kapan kami pindah dari kapal penelitian menuju dunia bawah tanah atau dunia lain nya?'' Terkaget, Rinko melihat-lihat, dan di ujung jalanan yang membentang menuju kejauhan, disana terdapat menara raksasa berwarna putih. Menara utama di kelilingi oleh 4 menara tepi, dan membentang ke langit biru yang jauh yang bahkan tak dapat terlihat dari jendela.
  +
  +
Rinko mengambil beberapa langkah kedepan untuk melihat seberapa tinggi menara yang menggapai langit itu, dan akhirnya menyadari pemandangan yang berada di depan mata nya itu bukan berasal dari jendela, tapi sebuah gambaran yang ditampilkan panel monitor yang besar. Segera, cahaya dari langit-langit mulai menerang, menghapus kan kegelapan di dalam ruangan.
  +
  +
  +
"Selamat datang di ocean Turtle."
  +
  +
  +
Suara yang tak terduga datang dari arah kanan, dan Rinko segera memindahkan tatapan nya.
  +
  +
Muncul siluet dari dua pria di depan layar teater mini dengan panel monitor, di sebuah konsol dengan keyboard, sub-monitor dan banyak hal lainnya.
  +
  +
Salah satu dari mereka duduk di kursi dengan punggung nya menghadap semua orang, mengetik sebuah keyboard dengan relax. Namun, orang yang lainnya yang berada di ujung konsol dengan segera menyempitkan matanya lewat kacamata nya saat matanya bertukar pandang dengan Rinko.
  +
  +
Itu adalah senyuman yang ia lihat berkali-kali sebelumnya, sebuah senyuman yang mudah detemui tapi sulit untuk dibaca. Dia adalah Petugas Pertahanan-Diri yang dikirim ke Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi, Letnan Kolonel Kikuoka Seijirou, tapi—
  +
  +
"...Pakaian apa itu."
  +
  +
menggantikan salam untuk dua orang yang tak bertemu selama 2 tahun adalah wajah cemberut dari Rinko sembari bertanya. Letnan satu Nakanishi yang memakai seragam dengan segera bertukar hormat dengan Kikuoka Seijirou. Ia memakai yukata berwarna biru dengan pola nasi Kurume, sebuah kaku obi terikat disekeliling nya, dan sandal bakiak kayu dibawah kaki nya.
  +
  +
"Kalau begitu, saya izin pergi."
  +
  +
Letnan satu Nakanishi memberi hormat pada Rinko dan pergi -sekali lagi terdengar suara pintu yang tertutup. Kikuoka, yang masih berdiri, bersender dengan santai di sebuah konsol, dan menjelaskan sesuatu dengan suara serak dan tenang,
  +
  +
"Tapi aku masih harus tinggal di lautan ini untuk sebulan kedepan. Aku gak tahan terus memakai seragam seperti itu."
  +
  +
Ia membentangkan lengannya dengan lebar dan tersenyum.
  +
  +
“—Professor Koujiro, Nyonya Reynolds, sebuah perjalanan yang panjang. Aku sangat lega kalian mau datang ke RATH, dan undangan kami telah membuktikan nilai nya."
  +
  +
"Yah, mumpung kita ada disini, kami akan memperkenalkan kepada kalian, meskipun kami gak bisa menjamin kalau hal ini bisa berguna."
  +
  +
Rinko mengangguk, dan asisten disebelah nya menyapa Kikuoka dengan sikap yang sama. Alis Kikuoka melingkar sembari pandangan nya tetap mengarah ke rambut pirang yang anggun milik asisten, dan kemudian tersenyum.
  +
  +
"Bagaimanapun juga, kamu sangat sempurna untuk rencana ini, orang terakhir diantara trio kurasa akan menjadi bagian dari rencana ini. Akhirnya, kalian bertiga dapat berkumpul di pusar kura-kura ini."
  +
  +
"Oh, aku mengerti... salah satu dari mereka pasti adalah kau, Higa-kun."
  +
  +
Ucap Rinko, dan tangan orang kedua yang sampai sekarang punggung nya menghadap mereka berhenti bergerak dan kursinya berbalik arah.
  +
  +
Ia hampir sama tinggi nya dengan Kikuoka, tapi terlihat sedikit lebih pendek. Rambut yang sedikit beruban terlihat berdiri seperti ujung pedang, dan ia memakai kacamata bulat yang tak terlihat elegan. Pakaian T-shirt nya terlihat luntur, tiga perempat panjang jeans dan sepatu kets yang sol nya sedikit rusak membuat nya terlihat tak berbeda dengan saat ia masih di universitas
  +
  +
Higa Takeru, seseorang yang ia tak bertemu selama 5, 6 tahun, menunjukkan senyum malu di wajah yang kekanak-kanakan nya yang cocok dengan ukuran tubuhnya, dan berkata,
  +
  +
"Itu adalah aku. Sebagai murid terakhir dari lab Shigemura, jika aku gak mewarisi tekad guru ku, siapa lagi?"
  +
  +
"Benar-benar... kau tetap sama seperti sebelumnya."
  +
  +
Shigemura di Touto University Electrical and Electronic Engineering mempunyai dua sosok yang hebat, Kayaba Akihiko dan Sugou Nobuyuki, dan Higa adalah orang yang bersembunyi dibalik bayang-bayang eksistensi mereka berdua. ''Kapan dia terlibat dalam rencana besar-besaran seperti ini?'' Fikir rinko sembari menjulurkan tangan-nya untuk menggenggam tangan mantan anak didik nya.
  +
  +
"...Lalu? Siapa orang ketiga?"
  +
  +
Rinko bertanya tentang orang ketiga, namun sang Petugas Pertahanan-Diri menunjukkan senyum misterius yang gak pernah berubah dan menggelengkan kepalanya.
  +
  +
"Sayang sekalu, aku gak bisa memperkenalkan dia untuk saat ini. Jangan khawatir, dalam beberapa hari..."
  +
  +
  +
"Kalau begitu, aku akan membantu-mu untuk menyebutkan nama itu keras-keras, Kikuoka-san."
  +
  +
  +
—Orang yang berbicara bukanlah Rinko, tapi 'asisten' yang berdiri dibelakang nya dengan tenang, seperti bayangan,
  +
  +
"Apa...!?"
  +
  +
''Akhirnya kau telah jatuh ke dalam jebakan.'' Rinko memberikan sebuah ekspresi saat ia melihat Kikuoka melebarkan matanya dengan kaget, dan mengambil langkah kebelakang menjauhi asisten.
  +
  +
Sang asisten melangkah maju dengan anggun, dan menggunakan tangan kanan-nya untuk melepas wig rambut pirang nya dan tangan kiri untuk melepas kacamata nya yang besar. Mata berwarna merah kecoklatan menatap tepat ke arah Kikuoka dan berkata,
  +
  +
[[Image:Sword Art Online Vol 10 - 061.jpg|thumb]]
  +
  +
"Dimana kalian menyembunyikan Kirito-kun?"
  +
  +
Terlintas Ekspresi kaget dan panik yang gak familiar dengan wajah Letnan Kolonel dan bingung melalui berbagai emosi dan terus menerus membuka dan menutup mulutnya, sebelum akhirnya berbisik,
  +
  +
"...Kupikir identitas milik peneliti sudah di cek melalui database di Institut Teknik California."
  +
  +
"Ehh, sensei dan aku sudah lama mengecek nya."
  +
  +
«Flash» Asuna, Yuuki Asuna, menggunakan identitas dari asisten Rinko, Mayumi Reynolds untuk menyamarkan dirinya dan menyusup ke Ocean Turtle, dan menatap tepat ke arah mata Kikuoka lalu menegakkan dirinya dan menjawab,
  +
  +
"Kami cuma menukar foto dari database dengan foto ku seminggu yang lalu. Kami punya seseorang yang sangat handal dalam urusan menerobos keamanan."
  +
  +
"Sedikit info saja, Mayumi yang asli sedang berjemur dengan nikmat di San Diego."
  +
  +
Tambah Rinko lalu ia tersenyum.
  +
  +
"Sekarang, aku yakin kau sudah mengerti kenapa aku menerima undangan mu kan, Kikuoka-san?"
  +
  +
"Ahh... Aku sudah mengerti sekarang."
  +
  +
Kikuoka dengan lemah menggelengkan kepalanya lalu menggaruk sisi samping kepalanya dengan ujung jarinya. Kuku, Higa, yang dari tadi menatap mereka dengan tenang, tiba-tiba mulai tertawa.
  +
  +
"Lihat, Kiku-san. Inilah sebabnya aku berkata kalau bocah itu adalah lubang terbesar dari keamanan rencana ini."
  +
  +
Empat hari yang lalu, pada tanggal 1 Juli, Rinko telah menerima e-mail dari pengirim yang bernama 'Yuuki Asuna'. E-mail itu berisi tentang sesuatu yang bisa menggerakkan Rinko, yang sampai sekarang terus berkeliling diantara rumah nya dan kampus seperti gelandangan.
  +
  +
Asuna menulis tentang teknologi «Medicuboid» yang Rinko sediakan untuk Kementrian Kesehatan dan Kesejahteraan di Jepang, dan tentang bagaimana desain dasarnya digunakan untuk mengembangkan mesin mutakhir bernama Soul Translator, yang dioperasikan oleh organisasi misterius bernama RATH.
  +
  +
Tujuan utama mengembangkan mesin itu adalah untuk menghubungkannya dengan jiwa manusia yang kemungkinan besar untuk membuat bottom-up Artificial Intelligence yang pertama di dunia. Seorang anak yang membantu mereka dalam experimen, Kirigaya Kazuto yang sedang tak sadarkan diri, diculik dari rumah sakit, dan kemungkinan tujuannya adalah kapal penelitian raksasa yang mengapung bernama Ocean Turtle. Dalang dibalik semua ini adalah PNS yang mempunya hubungan yang cukup dalam dengan Kazuto setelah insiden SAO, Kikuoka Seijirou —kata-kata yang gak bisa dipercaya ini tertulis di e-mail yang dikirim ke pada Rinko.
  +
  +
"Aku menemukan alamat pribadi milik Profesor Koujiro dari alamat email PC milik Kirito-kun. Hanya kau yang bisa memberikan ku kesempatan untuk membawa Kirito-kun kembali. Tolong pinjam kan kekuatan mu—”
  +
  +
E-mail nya berakhir seperti itu.
  +
  +
Rinko sangat tersentuh dengan perkataan Yuuki Asuna yang sepertinya bukanlah suatu kebohongan. Untuk alasannya, sekitar 1 tahun yang lalu, Kikuoka Seijirou menggunakan posisinya sebagai Letnan Kolonel untuk berkali kali mengundang nya ke projek pengembangan untuk generasi lanjut dari Brain Machine Interface.
  +
  +
Rinko mengangkat kepalanya dari monitor, melihat ke pemandangan malam dari kota Pasadena melalui jendela kondominium milik nya, dan mengingat wajah dari anak bernama Kirigaya dari sebelum ia meninggalkan Jepang.
  +
  +
Anak itu menjelaskan tentang eksperiman terhadap manusia yang illegal yang dilakukan oleh Sugou Nobuyuki, yang akhirnya membuat ia menambahkan perasaan ragunya tentang apa yang ia bincangkan dengan Kayaka Akihiko di dunia nyata, dan permohonan rahasia untuk inti «Cardinal System» dengan maksud yang gak diketahui.
  +
  +
Setelah memikirkan hal itu, ia menyadari kalau intensitas dan output tinggi dari scanner otak yang digunakan Kayaba Akihiko untuk mengakhiri nyawanya adalah desain original untuk Medicuboid dan Soul Translator. ''Jadi semuanya berhubungan. Gak ada yang berubah. Apa sebaiknya aku menerima permohonan dari Yuuki Asuna—?''
  +
  +
Malam berikutnya, Rinko membuat keputusan dan mengirim balasan setuju kepada permohonan Asuna.
  +
  +
''Hal ini memang pertaruhan yang membahayakan, tapi sepertinya gak rugi melakukan perjalanan kesini dari Pasifik, dapat melihat wajah kaget Kikuoka Seijirou adalah hal yang sepadan.'' Rinko tersenyum. Ia mungkin lebih unggul dari Kikuoka yang bekerja secara diam-diam setelah insiden SAO dan selalu terlihat kalau ia mengontrol segalanya, tapi masih terlalu cepat untuk merasa lega.
  +
  +
"Kalau begitu, berhubung kita ada disini, kupikir kau sudah mengerti segalanya sekarang... Kikuoka-san? Kenapa kau, seorang Petugas Pertahanan-Diri, menyamar menjadi posisi rendah di Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi untuk memasuki dunia VR? Apa yang kau rencanakan di dalam kura-kura raksasa ini? Dan... kenapa kau menculik Kirigaya-kun?"
  +
  +
Rinko melantarkan pertanyaan satu demi satu, dan Kikuoka hanya bisa menggelengkan kepalanya dan mengehla nafas lalu menunjukkan senyuman yang mustahil untuk dibaca.
  +
  +
"Pertama-tama, izinkan aku untuk menjelaskan kesalahpahaman yang dari awal gak pernah terjadi... Aku memang menyeret Kirito-kun kedalam RATH melalui cara yang entah bagaimana sedikit memaksa, dan aku minta maaf atas hal itu. Tapi itu karena kami ingin menolongnya."
  +
  +
"...Apa maksudmu?"
  +
  +
Kalau di pinggang Asuna terdapat sebuah pedang, ia pasti sudah menaruh tangannya di gagang pedang. Wajah kuatnya sudah terlihat jelas saat ia bertanya.
  +
  +
"Kirito-kun diserang oleh pelaku dari insiden "Death Gun" dan jatuh koma. Aku tau pada hari itu juga. Otak nya menerima banyak kerusakan karena kekurangan oksigen, dan aku sangat yakin kalau luka pada level itu gak bisa diobati walaupun dengan obat modern."
  +
  +
Wajah Asuna tiba-tiba berubah kaku.
  +
  +
"Gak bisa.... diobati..."
  +
  +
Sejumlah sel saraf yang membuat jaringan saraf didalam otaknya hancur. Walaupun ia dimasukkan kedalam rumah sakit, gak ada dokter yang bisa tau kapan ia akan bangun. Mungkin saja ia gak akan pernah bangun lagi... oke, kamu gak perlu menunjukkan ekspresi seperti itu, Asuna-kun. Bukannya aku bilang begitu jika menggunakan obat modern?"
  +
  +
Kikuoka memberikan 200% ekspresi yang sangat serius lalu melanjutkan,
  +
  +
"Namun, di dunia ini, hanya RATH yang punya teknologi untuk menyembuhkan Kirito-kun. Itu adalah STL yang sudah kau ketahui, Soul Translator. Sel otak yang sudah mati gak bisa disembuhkan, tapi masih mungkin untuk meningkatkan tingkat regenerasi dari jaringan saraf di otak dengan membangkitkan Flucklight menggunakan STL. Hanya tinggal menunggu waktu."
  +
  +
Lengan kanan Kikuoka yang mengulur keluar dari lengan yukata menunjuk kearah langit-langit.
  +
  +
"Saat ini, Kirito-kun sedang terhubung ke saluran utama dari kekuatan maksimum STL. Kami gak bisa melakukan operasi yang rumit di cabang Roppongi, jadi kami harus kembali kesini. Setelah perawatannya berakhir dan ia sadarkan diri, kami akan menjelaskan semuanya kepada keluarganya dan Asuna-kun dan mengirimnya kembali ke Tokyo secara pantas."
  +
  +
Setelah mendengar hal itu, tubuh Asuna menjadi lemah, dan Rinko segera menggenggam tangannya untuk mendukungnya.
  +
  +
Seorang gadis yang memiliki wawasan yang luar biasa dan keyakinan untuk menerobos ke sisi orang yang ia cintai tiba-tiba kehilangan seluruh ketegangannya, kemudian sebuah air mata yang jatuh menuju pipinya, ia mengelapnya, dan bangkit sekali lagi.
  +
  +
"Kalau begitu, apakah Kirito-kun gak apa-apa? Apa ia bisa bangun lagi?"
  +
  +
"Ahh, aku bisa menjaminnya. Perawatan disini gak lebih rendah dari rumah sakit besar manapun. Kami bahkan menugaskan penjaga berpengalaman untuknya."
  +
  +
Pandangan kuat Asuna mencoba untuk menduga maksud asli dari Kikuoka dan relaks untuk beberapa saat, dan ia mengangguk pelan.
  +
  +
"...Aku mengerti. Aku akan mempercayai kalian untuk hari ini."
  +
  +
Kikuoka menghela nafas sebagai pertanda lega dan bahunya menjadi relaks saat ia mendengar perkataan itu. Rinko mengambil langkah kedepan dan bertanya,
  +
  +
"Tapi kenapa Kirigaya-kun itu penting dalam pengembangan STL? Kenapa kalian harus menculik murid SMA normal sepertinya untuk rencana rahasia yang dilakukan ditengah lautan seperti ini?"
  +
  +
Kikuoka bertukar lirik dengan Higa, dan mengangkat bahu nya, ''Yare Yare...''
  +
  +
"Aku harus membicarakan banyak hal untuk menjelaskan hal itu."
  +
  +
"Gak apa-apa. Masih banyak waktu."
  +
  +
"...Berhubung aku harus menjelaskan semuanya, kau juga harus membantu perkembangan STL juga, Profesor Koujiro."
  +
  +
"Aku akan memutuskannya setelah aku mendengar penjelasan mu."
  +
  +
Petugas Pertahanan-Diri terlihat sedikit kesal lalu menghela nafas lagi. Ia mengeluarkan sebuah tabung kecil dari lengan yukata nya, mereka menduga-duga apa isi dari tabung yang ternyata berisi manisan rasa lemon yang murah. Ia memasukkan 2, 3 manisan kedalam mulutnya dan menawarkannya kepada Rinko dan Asuna.
  +
  +
"Mau?"
  +
  +
"tidak, terima kasih."
  +
  +
"Yah... kalau begitu, kupikir aku bisa menganggap kalian berdua tau basic dari STL kan?"
  +
  +
Asuna mengangguk.
  +
  +
"Itu adalah mesin yang bisa membaca jiwa manusia... «Fluctlight» dan membuat dunia virtual yang benar benar mirip dengan dunia nyata."
  +
  +
"Hm. Kalau begitu, apa tujuan dari rencana ini?"
  +
  +
"Pengembangan dari bottom-up... «Highly adaptive Artificial Intelligence». AI yang memiliki kemampuan beradaptasi yang tinggi.”
  +
  +
Higa bersiul dan sepasang mata dibalik kacamata bundar menunjukkan pandangan kagum, menggelengkan kepalanya menunjukkan ketidakpercayaan.
  +
  +
"Luar biasa, Kirito-kun gak mungkin memahami hal ini sampai sejauh itu. Bagaimana kalian bisa menginvestigasi sampai sejauh itu?"
  +
  +
Asuna melihat kearah Higa dan berkata dengan nada yang kaku,
  +
  +
"...Aku mendengar istilah «Artificial Labile Intelligence» dari Kirito-kun..."
  +
  +
"Haha, Aku mengerti sekarang. Sepertinya akan lebih baik bagimu untuk mengecek keamanan rahasia di Roppongi, Kiku-san."
  +
  +
Ucap Higa dengan wajah nyengir nya, dan wajah cemberut Kikuoka berpaling.
  +
  +
"Aku sudah siap kalau ada beberapa informasi yang bocor ke Kirito-kun. Aku sudah memikirkan resiko-nya, tapi bantuan darinya juga sangat dibutuhkan. Kau harusnya mengerti kalau.... ngg, sampai dimana kita tadi? Oh, AI yang memiliki kemampuan beradaptasi yang tinggi, kan?"
  +
  +
Kikuoka sekali lagi mengeluarkan manisan lemon dan melemparnya keudara kemudian menangkap nya dengan mulutnya. Letnan Kolonel kemudian melanjutkan dengan nada ceramah,
  +
  +
"Bottom-up-type AI adalah sebuah replika dari konstruksi kesadaran manusia, dan hal itu diduga dari dulu kalau itu hanyalah impian kosong. Tapi walaupun kami menyebutnya konstruksi kesadaran manusia, kami sama sekali gak tau bagaimana struktur nya dan bagaimana hal itu dibentuk —kami hanya menggunakan data yang disediakan Koujiro-sensei dan mesin yang sangat interpretif dan imajinatif, «Soul Translator» yang diciptakan Higa-kun, dan akhirnya berhasil menangkap jiwa manusia -sebuah medan quantum yang kami sebut «Fluctlight», dengan sukses. Berhubung kami dapat sampai ke tahap ini, kami merasa bahwa kami juga bisa berhasil dalam pengembangan bottom-up AI... Kalian tau memgapa?"
  +
  +
"Kalau kalian bisa membaca jiwa manusia, kalian hanya perlu mengkloningnya... benarkah?"
  +
  +
Rinko merasakan sedikit perasaan dingin saat mengucapkannya.
  +
  +
"Tentu saja, walaupun ada pertanyaan tentang medium yang dibutuhkan untuk menampung copy dari sebuah jiwa..."
  +
  +
"Un, itu masalahnya. Elemen yang dulu digunakan untuk sistem komputer quantum gak cukup. Jadi, ini adalah «Quantum Particle Gate Crystallization» yang membutuhkan banyak dana untuk membuatnya, dan mudahnya disebut «Lightcube». Konstruksi 5cm ini yang dibuat dari Praseodymium dapat menampung ratusan juta qubits. Dengan kata lain... kami sudah berhasil mengkloning jiwa manusia."
  +
  +
Rinko terpaksa memasukkan tangannya kedalam celana jeans yang ia pakai untuk menyembunyikan perasaan dingin di jari-jarinya. Asuna, yang berdiri disampingnya, mulai pucat.
  +
  +
"...Kalau begitu, penelitiannya sudah berhasil kan? Kenapa kalian masih memanggil kami kesini."
  +
  +
Tanpa rasa takut ia mengerahkan kekuatan kedalam perutnya saat ia bertanya. Kikuoka bertukar lirik dengan Higa lagi, menunjukkan senyum lemah di sisi kiri dari wajahnya, dan pelan-pelan mengangguk.
  +
  +
"...Yah, kami memang berhasil mengkloning jiwa, tapi kami gak sadar akan kebodohan kami sendiri. Ada suatu kesenjangan besar yang tak bisa dimengerti diantara kloning manusia dan Artificial Intelligence yang sebenarnya... Higa-kun, perlihatkan benda itu."
  +
  +
"Ehh—jangan doong. Bakal jadi kacau banget."
  +
  +
Higa menggelengkan kepalanya karna segan, tapi setelah itu menghela nafas dan mulai menjalankan konsol itu dengan segan.
  +
  +
Kemudian, layar yang menampilkan kota misterius itu menjadi gelap.
  +
  +
"Kalau begitu, memuat modul copy HG001."
  +
  +
Tan. Higa memasukkan kunci masuk -dan muncul cahaya fraktal yang bersinar ditengah layar. Cahaya ditengah itu hampir berwarna putih, dan perbatasan luar yang tajam dari cahaya merah berkedip kedip tak teratur.
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“...Pengambilan sampel nya sudah selesai belum?”''</span>
  +
  +
Suara yang tak terduga dapat terdengar dari speaker diatas, membuat Rinko dan Asuna kaget. Mereka mendengar suara Higa, tapi terdapat perasaan melankolis dibalik suara itu, mungkin karena efek logam tebal.
  +
  +
Higa, yang sedang duduk di kursi, mengambil mikrofon yang ada dikonsol dan menjawab dengan suara yang mirip dengan suara sebelumnya,
  +
  +
"Ahh, pengambilan sampel Fluctlight buatan sudah selesai tanpa hambatan."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“Oh begitu. Baguslah kalau begitu. Tapi...apa yang terjadi? Benar-benar gelap disini. Aku gak bisa menggerakkan tubuhku. Apakah STL nya rusak? Maaf, tolong keluarkan aku dari mesin.”''</span>
  +
  +
"...sayang sekali, aku gak bisa melakukan hal itu."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“Oi oi, apa lagi sekarang? Apa yang kau katakan? Siapa kamu? Aku gak pernah denger suara kamu sebelumnya.”''</span>
  +
  +
Higa mengeluarkan keringat dingin dan terdiam selama beberapa saat, lalu menjawab dengan pelan,
  +
  +
"Aku Higa. Higa Takeru."
  +
  +
''“...”''
  +
  +
Cahaya merah menyala-nyala, dan tiba-tiba meringis kembali. Setelah beberapa saat terdiam, ekstremitas tajam melebar seperti sedang menolak sesuatu.
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“Brengsek, apa yang kau katakan!? Aku, Higa ada disini! Keluarkan aku dari STL!”''</span>
  +
  +
"Tenang, jangan marah. Kayak bukan kamu saja."
  +
  +
Pada saat ini, Rinko akhirnya mengerti maksud dari adegan didepan matanya.
  +
  +
Higa sedang berbicara dengan klon dari jiwa nya sendiri.
  +
  +
"Kalau begitu, pikirkan dengan tentang, coba dan ingat kembali. Memori mu harus dihalangi saat kau masuk kedalam STL untuk mengekstrak klon dari Fluctlight buatan."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“...Terus kenapa? Ya emang begitu kan. Aku tak sadarkan diri saat di scan.”''</span>
  +
  +
"Kau ingat apa yang kau katakan sebelum kau masuk kedalam STL, kan? Kalau kamu gak merasakan tubuhmu saat kau bangun, dan kalau ada kegelapan disekelilingmu, itu berarti kau adalah klon dari Higa Takeru."
  +
  +
Cahaya itu kemudian mengecil seperti semacam mahluk laut. Suasana diam terus berlanjut untuk sementara waktu, lalu muncul 2, 3 lonjakan keluar.
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“...Mustahil. Gak mungkin seperti itu. AKu bukan klon, Aku adalah Higa Takeru yang asli. Aku...Aku punya memori ku sendiri. Aku ingat semuanya dari taman kanak-kanak, universitas sampai saat aku berada di Ocean Turtle...”''</span>
  +
  +
"Itu benar, tapi itu sudah diperkirakan. Kami mengkloning seluruh memori dari Fluctlight buatan... Sebagai klon, kau adalah Higa Takeru yang sebenarnya. Kalau begitu, kau seharusnya mempunyai kecerdasan yang tinggi. Tenangkan dirimu dan analisa situasi ini lagi dan lagi. Ayo bekerja keras untuk mencapai tujuan kita."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“...Tujuan kita...kau bilang kita?...”''</span>
  +
  +
di suara metalic dari klon itu, terdapat perasaan yang sangat emosional, dan pada saat itu, tangan Rinko bergetar kencang. Ia gak pernah melihat 'experimen' yang kejam dan mengerikan sebelumnya.
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“...Gak...gak, Aku gak percaya. Aku adalah Higa yang asli. Eksperiemn macam apa ini? Aku baik-baik saja sekarang. Cepat keluarkan aku dari sini. Kiku-san... Apakah kau disana? Jangan main-main dan keluarkan aku dari sini.”''</span>
  +
  +
Mendengar hal ini, Kikuoka menunjukkan ekspresi sedih, membungkuk, dan mendekatkan mulutnya ke mikrofon.
  +
  +
"...Ini aku, Higa-kun. Bukan... Aku seharusnya memanggilmu dengan nama HG 001. Sayang sekali, kenyataannya kau memang benar-benar sebuah klon. Kau mendapat banyak intruksi sebelum discan, berbicara dengan ku dan teknisi lain, dan kau seharusnya sudah siap secara mental untuk muncul sebagai klon. Kau memasuki STL karna sudah tau tentang kemungkinan ini."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“Tapi... tapi... gak... GAK ADA YANG MEMBERITAHU KU KALAU AKAN JADI SEPERTI INI!!!”''</span>
  +
  +
Suara yang lantang dari klon berbunyi di ruang kontrol.
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“A..AKU ADALAH AKU! JIKA AKU ADALAH KLON, KAU HARUSNYA BISA MEMBERIKAN KU SEBUAH KENYATAAN SEBAGAI KLON... HAL SEPERTI ITU... HAL SEPERTI ITU TERLALU...GAK... KELUARKAN AKU DARI SINI!!”''</span>
  +
  +
"Tenang. Tetaplah tenang. Pengoreksian kesalahan fungsi dari Light Cube gak sehebat seperti yang ada di otak. Seharusnya kau tau bahaya dari kehilangan ketenangan mu saat berfikir."
  +
  +
<span style="font-family: Impact;">''“AKU SEMPURNA!! AKU HIGA TAKERU! KALAU ITU MASALAHNYA, BAGIAMANA KALAU SEKARANG KITA LAKUKAN LOMBA MENGINGAT PI DENGAN HIGA PALSU ITU!? OI, AYO MULAI! 3.1415926535897932.........”''</span>
  +
  +
Cahaya merah itu membesar, hancur berantakan dari layar dan kemudian hilang. Sedikit suara yang beresonansi dari mikrofon hilang.
  +
  +
Higa Takeru menghela nafas panjang, dengan lemah menekan tombol di konsol, dan menyatakan sesuatu,
  +
  +
"Fuh, sudah hilang. 4 menit 27 detik."

Revision as of 09:39, 23 December 2012

Chapter 2 - Project Alicization

Bagian 1

Bulan purnama berwarna putih keperakan yang terbagi oleh bingkai jendela menjadi 4 bagian menjulang keatas dapat terlihat dengan jelas.

Tepi barat daya dari ALFheim, di tanah para Sylph, jalanan dari ibu kota Sylvain telah diselimuti kegelapan yang pekat

Sebagian besar dari toko-toko telah tutup, dan beberapa pemain terlihat berjalan di jalanan. Ini semua karena sekarang jam 4am, dimana sedikit orang-orang tersambung ke server

Asuna melirikkan mata nya dari jendela menuju ke sebuah meja, dan mengambil gelas yang ber-uap. Dia mendekatkan teh berwarna pekat yang ada didalam gelas menuju ke bibirnya, dan ia dapat merasakan rasa panas menyerang lidahnya. Walaupun dia tak mengantuk, fikiran nya sedikit kabur karena dia sudah tidak tidur selama 3 hari.

Dia menutup mata-nya dan menaruh gelas itu kembali. Seorang gadis Sylph yang melihat hal ini khawatir bertanya,

"Kamu gak apa-apa Asuna-san? Kamu belum tidur lho"

"Iya..Aku gak apa-apa kok. Lyfa, kamu juga, Pasti capek kan setelah jalan kemana-mana?"

"Tubuh asli-ku tidur nyenyak di atas ranjang, yah... jadi ya aku baik-baik aja."

Meskipun mereka bilang mereka baik-baik saja, sebenarnya mereka menyadari kalau gak ada satu-pun yang sepertinya bersemangat, dan memberikan senyuman masam.

Tempat ini adalah rumah dari Lyfa, avatar kepunyaan Kirigaya Suguha di ALfheim Online. Tembok yang ada di sekitar ruangan bundar sangat mengkilap, warna-warni dan berganti ganti warna secara konstan, membuat atmosfir jadi terasa agak surealis. Meja mutiara dan kursi yang matching dengan nya terletak di tengah-tengah ruangan, 3 diantaranya sekarang sedang dipakai.

Mendengar percakapan dua orang itu, gadis ber-rambut biru terang dengan kuping berbentuk segitiga mencengkramkan jari-jarinya di atas meja dan membuka mulutnya,

"Kalau kalian terlalu memaksakan diri, pikiran kalian gak akan bisa kerja dengan baik disaat-saat genting. Walaupun kalian gak bisa tidur, akan sangat beda walaupun kalian cuman menutup mata kalian."

Pemilik suara yang tenang itu adalah Asada Shino, di avatar Cait Sith yang telah ia gunakan selama setengah tahun. Nama karakter-nya sama persis dengan username- Sinon dari Gun Gale Online. Asuna melihat kearah-nya dan mengangguk.

"Oke... Setelah meeting ini berakhir, tolong izinkan aku untuk menggunakan tempat tidur disini. Huff... andaikan sihir tidur bisa ngaruh ke pemain juga..."

"Aku pikir kau bisa tidur nyenyak cuma kalau onii-chan tidur di atas kursi situ..."

Asuna dan Sinon tersenyum kepada gerutuan Lyfa, tapi cuma senyum yang capek yang mereka berikan.

Lyfa menaruh gelas yang ia pegang dengan kedua tangannya di atas meja, dan menghela nafas yang dalam, dan mengubah ekspresinya.

"Oke jadi... kita mulai dengan informasi yang telah kita dapatkan hari ini, enggak, kemarin. Kesimpulannya kita gak bisa menemukan bukti yang kuat kalau onii-chan telah dibawa ke <Tokorozawa National Defense Medical College Hospital>. Data telah membuktikan kalau dia telah di pindahkan ke departemen pembedahan syaraf di lantai ke 23, tapi mereka menolak semua akses dan tak bisa diakses sama sekali. Mereka juga tak menunjukkan adanya ambulans darurat tiba disana pada jam yang diharapkan. Kami tau ini data yang pasti sebab Yui telah nge-hack ke dalam kamera pengawas dan mengecek rekaman yang ditangkap kamera tersebut."

"Dengan kata lain... Kemungkinan besar Kirito tak ada di Defense Medical Hospital.... bener gak?"

Lyfa mengangguk, setuju dengan pernyataan yang Sinon sampaikan.

"Ini memang sulit dipercaya... Tapi aku terkejut karena bahkan anggota keluarganya gak boleh melihat-nya. Ini sangat aneh bagaimana-pun kau melihatnya..."

Sisa kata-kata yang lain tertinggal tidak dibicarakan dan tergantikan oleh jabat tangan. Pada saat itu, suasana ruangan menjadi sangat sunyi

Kakak Lyfa, Kirito—Kirigaya Kazuto diserang oleh buronan dari insiden Death Gun, 'Johnny Black'—Kanemoto Atsushi 2 hari yang lalu, pada tanggal 29 juni.

Entah karena keahlian para dokter atau kehendak yang sangat kuat dari Kazuto untuk tetap hidup atau keduanya, jantung Kazuto kembali berdetak dan bernafas secara normal setelah diberi obat, terhindar dari kematian secara ajaib. Setelah Asuna mendengar hal ini dari dokter yang keluar dari ER, dia menghilangkan wajah khawatirnya dan tak bisa berkata apa-apa setelah mendengar perkataan sang dokter.

Dokter memberitau Asuna bahwa jantung Kazuto telah berhenti selama lebih dari 5 menit, sangat mungkin kalau dia telah menerima serangan terhadap otak-nya. Ada juga kemungkinan dari serangan dalam waktu yang lama ke proses fikiran atau sistem motor kazuto, atau keduanya, dan situasi terburuknya, mungkin saja dia tak akan bangun lagi—dan,

Dokter menyimpulkan bahwa investigasi secara rinci sangat diperlukan untuk mengetahui kendalanya, dan mungkin dia akan ditransfer ke rumah sakit yang mempunyai fasilitas yang lebih bagus. Asuna berjuang melawan kecemasan nya lagi dan menghubungi adik perempuan dari Kazuto, Suguha untuk menjelaskan situasinya. Pada akhirnya dia mulai menangis saat melihat Suguha.

Malam itu, ibu Kazuto, Kirigaya Midori datang segera dari tempat kerjanya di Iidabashi dan menginap di kursi di depan ruangan ICU.

Hari berikutnya, pada tanggal 30 Juni, Asuna dan Suguha diyakinkan oleh supervisor kalau kondisi Kazuto sudah 'lepas dari bahaya'.dan kembali ke rumah asuna yang dekat. Midori kembali ke rumahnya di Kawagoe sementara waktu untuk mengurus insuransi kesehatan Kazuto.

Setelah mereka berdua mandi, mereka menghubungi masing-masing sekolah mereka kalau mereka akan absen, setelah berbincang-bincang beberapa jam, mereka tidur singkat. Dan satu jam kemudian, Asuna terbangun oleh bunyi telepon dari Midori

Asuna bergegas menuju ke terminal portable nya dan Midori berkata padanya bahwa sangat disayangkan, Kazuto belum kunjung sadar, tapi dia telah ditransfer ke Defense Medical College Hospital yang lebih dekat dengan rumahnya di Kawagoe untuk observasi lebih dekat dan fasilitas yang lebih bagus. Setelah itu, ambulans datang untuk men-transfer Kazuto. Midori berkata dia akan memanggil taxi setelah ia selesai dengan prosedurnya, dan Asuna berkata padanya bahwa mereka akan tiba di rumah sakit baru dalam waktu dekat.

Kazuto yang tak sadarkan diri telah dipindahkan dari Rumah Sakit Setagaya melalui pintu keluar darurat menuju ambulans pada jam 1.45pm pada tanggal 30. Yui dengan jelas menginvestigasi nya dari kamera pengawas rumah sakit. Rekaman tersebut menunjukkan bahwa ambulans mmencapai Defense Medicine College Hospital di Tokorozawa di Saitama. Kazuto dengan segera dimasukkan ke departemen pembedahan syaraf di lantai 23 untuk perawatan intensif, dan dibawah pengawasan— Asuna dan Suguha tanpa ragu percaya akan hal tersebut dan pergi mengunjungi nya dua hari yang lalu pada malam hari, tapi mereka tak diizinkan untuk melihat Kazuto atau bahkan melihatnya dari kejauhan.

Asuna memikirkan baik-baik perkataan Lyfa lalu menggangguk lalu berkata,

"Memang benar kalau Kirito-kun dibawa dari rumah sakit di Setagaya ke National Defense Medical University Hospital menggunakan ambulans. Bahkan ada laporan penerimaan yang bertuliskan 'Kirigaya Kazuto'... tapi gak ada laporan tentang kondisi Kirito-kun, atau rekaman dari kamera pengawas. Mungkin saja ambulans yang dinaiki Kirito-kun pergi ke tempat lain selain rumah sakit... Seperti pertukaran pasien atau kejadian lain— tapi kayaknya gak begitu..."

"Berarti ini telah direncanakan oleh seseorang karena ada tanda-tanda kebohongan... Penculikan?

Sinon berkata dengan nada yang tenang, walapun kuping segitiganya menyentak sangat tajam.

"Tapi di situasi seperti itu, ambulans nya harus disamarkan kan? Selain paramedis, kendaraan nya harusnya palsu kan? Aku pikir rasanya gak mungkin ada orang yang sudah memprediksi bahwa onii-chan akan di serang di Setagaya oleh orang yang namanya Kanemoto atau apa lah, dan dibawa kerumah sakit. Dan juga, baru aja 18 jam setelah onii-chan di masuk-kan ke rumah sakit."

"Secara fisik mustahil untuk mengatur ambulans palsu setelah mereka tau kalau Kirito-kun jatuh pingsan"

Asuna mulai ragu lagi dengan pertanyaan yang Sinon katakan.

"Tapi kalau penculikan pasien itu menggunakan ambulans palsu, bagaimana jika orang yang merencanakan hal ini dari awal mengincar kirito itu hanya sebuah kebetulan..."

"Kayaknya gak begitu."

Lyfa mengibaskan ponytail-nya kesamping dan mulai menjelaskan dengan nada yang melonjak.

"Fuu, saat rumah sakit men-transfer pasien, mereka harus melakukan panggilan untuk mendatangkan ambulans dari kawasan komando darurat, tapi berdasarkan penyelidikan dari Yui, gak ada yang membuat panggilan pada hari itu, dan ambulans miserius muncul pada saat itu. Berarti, hal yang sama juga terjadi pada paramedik yang ada di dalam ambulans dan situasi di Tokorozawa Defense College Hospital seharusnya juga sama. Bukan cuma itu, mereka bahkan tau nama onii-chan. Supervisor yang sedang bertugas berkata bahwa mereka tidak melakukan kesalahan apapun."

"...Berarti, mereka mengincar Kirito dari awal dengan maksud menculik-nya."

“Yeah, the culprit got news once Kirito-kun entered the hospital and sent a real ambulance for their own purposes.” "Iya, si pelaku mendapat kabar tepat setelah Kirito-kun masuk ke rumah sakit dan mengirim ambulans asli untuk kepentingan pribadi mereka."

Mereka berdua mengangguk dengan ragu sebagai tanda respon akan hal yang dikatakan Asuna.

Alasan mereka berdua ragu karena hal itu sangat menyeramkan untuk menghubungkan semuanya. Asuna sendiri merasakan hal yang sama. Jika semuanya benar, musuh yang menculik Kazuto ialah orang yang punya kedudukan untuk menggerak-kan ambulans.

Sejujurnya, pemikiran tersebut bisa jadi hanya pemikiran yang berlebihan.

Bisa jadi Kazuto sedang dirawat di Defense Medical University Hospital, gambaran ruangan rumah sakit tak bisa dilihat karena terdapat suatu alat yang sangat canggih, dan pada saat dia tiba disitu, mungkin tidak ada rekaman dari kamera pengawas karena hal itu tidak diperbolekan... Gak, bisa dibilang pemikiran ini gak normal. Kenyataan nya, Ibu dari Kazuto dan Suguha, Midori gak ragu akan penjelasan dari rumah sakit. Penculikan dan informasi palsu hanya imajinasi dari tiga orang gadis yang sedang khawatir. Eksistensi pelaku gak nyata, dan perawatan Kazuto akan berhasil dan mereka akan diberitahu kabarnya saat Kazuto telah kembali sadar...

Tapi, satu sisi dari akal sehat Asuna meragukan feeling tersebut. Hal itu juga pasti terjadi kepada adik perempuan Kazuto, Lyfa, dan Sinon yang hampir mengunjungi kematian bersama Kazuto.

Mereka bukannya menduga kalau 'Death Gun' ketiga, Kanemoto menyerang Kazuto dengan succinylcholine itu adalah bagian dari rencana. Tapi, seseorang mungkin memanfaatkan insiden itu untuk menculik Kazuto.

"Apakah itu sebuah organisasi atau seseorang, mereka bisa dibilang 'musuh' di situasi seperti ini"

Asuna mengatakannya dengan suara yang tegar. Sinon mengedipkan matanya dan menunjukan sedikit senyum. "Sebelum aku sampai disini... hari ini, aku fikir kalian berdua akan sangat sedih dan putus asa sehingga aku menjadi khawatir. Bagi Lyfa, itu karena dia adalah kakak yang sangat penting, Bagi Asuna, itu karena yah.... dia kekasihnya... dan orang itu menghilang saat tak sadarkan diri pada situasi seperti ini"

Aku gak terlalu terkejut seperti yang aku pikirkan seteah aku mendengar kata-kata yang tak terduga seperti ini. Aku menangis begitu keras saat aku melihat Kirito-kun tak sadarkan diri pada malam itu... Asuna merasakan perasaan yang sulit dipercaya saat dia memikirkan hal ini, dan Lyfa, yang kedua tangan-nya tergenggam erat di depan dada-nya berkata,

"Yah... Sudah pasti aku khawatir. Tapi, saat aku menyadari kalau onii-chan mungkin gak ada di rumah skit, aku merasakan sesuatu yang aneh dan feeling kalau hal itu terjadi seperti ini. Onii-chan pasti terlibat insiden aneh lagi... Aku bener-bener gak bisa ngebayangin sekacau apa tempat itu berhubung aku gak ada di sana. Hal itu sama seperti di insiden SAO, dan sama seperti inisiden Death Gun itu... Makanya kali ini, Aku pasti..."

"Iya... Aku mengerti."

Jadi aku gak bisa dibandingkan dengan adik perempuan yang udah tinggal bersama nya dalam waktu yang sangat lama Asuna berbicara dalam hati dan mengangguk keras.

"Kirito-kun pasti sedang bertarung seperti biasanya di suatu tempat, jadi kita harus melakukan pertarungan yang kita bisa lakukan."

Tentu saja Sinon melirik kesamping sesaat dan kembali melihat ke arah mereka berdua.

"Sinonon gak keliatan khawatir juga"

"Eh... Itu karena... bagiku, aku percaya kalau hanya aku yang bisa mengalahkan-nya..."

Setelah bertukar pandangan yang ragu dengan Sinon yang gagap untuk sementara, Asuna kembali ke topik awal.

"Namun demikian... Setelah ngeliat ambulans saja, aku pikir pengaruh dari musuh cukup besar."

"Gimana kalau kita laporkan ini ke polisi? Kalau kita bersama polisi, rumah sakit minimal akan membolehkan kita untuk memberitau suatu informasi kan?"

Saran dari Sinon sangat masuk akal, tapi Asuna menggelengkan kepalanya dan gak setuju.

"Di server rumah sakit itu, waktu Kirito-kun tiba dan waktu pas departemen bedah syaraf membawa nya semuanya terekam. Rekaman itu menunjukkan kalau Kirito-kun benar benar ada di rumah sakit itu. Dasar dari asumsi kita kalau dia diculik itu 'Gak ada imej dari Kirito-kun sampai' ke tempat itu, dan polisi gak akan bergerak karna alasan yang seperti itu, ku pikir begitu.... dan juga, orang yang mengecek rekaman visual tersebut itu..."

"Yui-chan yang ngehack kedalam nya."

Sinon meringis sedikit sambil bergumam, dan terlihat berfikir hal yang lain sambil melanjutkannya,

"Ah.. tapi kalau seperti itu, bisa gak kita ngehack ke jaringan kamera didalam rumah sakit dari kamera pengawas di luar rumah sakit? Kalau kita bisa mengecek gambar dari ruangan yang ditempati Kirito-kun..."

"Tapi sistem pengaman didalam rumah sakit berbeda dari yang diluar. sistem nya mungkin dilindungi oleh firewall yang sangat kuat yang bahkan Yui-chan gak bisa menrobos firewall tersebut."

Lyfa menggelengkan kepala dengan lemah.

Kemarin, Lyfa pergi untuk melakukan macam-macam investigasi di Rumah Sakit Setagaya dan di National Defense Medical College Hospital yang sangat berjauhan lokasinya. Walaupun dia diberi bantuan oleh AI Yui yang ada di terminal portable, untuk melakukan kemajuan aja sangat susah.

Dan tentu saja Asuna sendiri juga ikut pergi dan sepertinya kondisi Kirito sudah stabil, tapi Asuna sudah bolos sekolah selama 2 hari berturut-turut tanpa izin. Terminal pembayaran uang elektronik yang seharusnya menjadi backup power dititipkan kepada Lyfa saat mereka berada di taxi, dan wajar saja kalau Asuna sama sekali gak bisa konsentrasi di kelas.

Di sekolah, alasan kenapa Kazuto absen diberitahukan kalau dia terkena penyakit yang parah, hal itu juga diberitahukan ke teman-teman sekelasnya. Diantara teman-temannya, Lisbeth/Shinozaki Rika dan Silica/Ayano Keiko sama sekali gak tau tentang penyerangan terhadap Kazuto. Perasaan bersalah atas menyembunyikan kebenaran terhadap mereka berdua yang cemas akan Kazuto mengoyak hati Asuna.

Namun, hal ini sudah didiskusikan dengan Lyfa kemarin pagi. Sebelum mereka tau situasi sebenarnya— apakah itu Kazuto benar-benar ada di National Defense Medical College Hospital, mereka bertiga, termasuk Sinon akan menjaga rahasia ini.

Alasan mengapa mereka hanya menghubungi Sinon karena dia bertemu Kazuto di 'Dicey Cafe' sebelum penyerangan dan karena dia terlibat di insiden Death Gun. Namun, berkat hal ini ketenangan dan kecerdasan Sinon meningkatkan kepercayaan diri semuanya. Asuna memandang ke arah wajah sang sniper Sinon, wajah yang gak pernah berubah di ALO, dan berkata,

"Aku merasa senjata terkuat yang kita punya yakni kita mengerti Kirito-kun lebih dari siapapun. Jadi, mari mengambil langkah mundur dan berdiskusi. Kirito-kun ditarget oleh musuh, tapi apa alasan-nya?"

"Jika alasan-nya karena uang, yang diculik harusnya Asuna, dan juga si pelaku gak pernah menghubungi kita kan?"

"Telepon, e-mail, atau surat, gak ada satupun. Selain itu, penculikan ini terlalu sembrono. Mereka bahkan menyiapkan ambulans palsu untuk menculik onii-chan dari rumah sakit, yang bahkan bukan orang penting."

"Kalau begitu... Aku gak mau memperhitungkan ini, tapi bagaimana kalau karena dendam...? Apa kalian tau orang yang membenci Kirito...?"

Kali ini, Asuna menggelengkan kepala-nya sedikit.

"Walaupun ada orang yg selamat dari SAO yang membenci Kirito karena telah mengirim mereka ke penjara dan karena telah menamatkan game, satu-satunya musuh yang punya kekuatan finansial dan kekuatan organisasi ialah..."

Asuna mengingat wajah dari Sugou Nobuyuki, orang yang ambisius yang pernah menjebak pemain SAO untuk dijadikan tes subjek untuk penelitiannya dan diserahkan kepolisi oleh Kirito. Namun, orang itu terkunci diantara tembok penahanan, dan percobaannya untuk kabur ke luar negeri menyebabkan permohonan pembebasannya dengan menyogok ditolak.

"...Iya, kita masih belum memikirkan siapa yang bisa melakukan hal itu."

"Ini bukan karena uang atau dendam hah...? hmm..."

Sinon menundukkan kepalanya untuk sementara waktu, menggunakan jarinya untuk mengetuk ujung telinga-nya, dan mengatakan sesuatu.

"...Yah, aku pikir itu hanya dugaan tanpa basis... Motif nya bukan karena uang ataupun dendam, tapi dia tetap masih diculik. Itu berarti bagi si musuh, Kirito adalah eksistensi yang masih harus tetap hidup. Lebih jelasnya lagi, yang mereka mau itu Kirito itu sendiri, atau hal yang Kirito punya... Dari segi game, 'elemen' nya kan? Apa yang bisa kita pikirkan?"

"Ilmu pedang."

Asuna segera menjawab nya tanpa ragu. Kapanpun dia menutup matanya dan membayangkan siluet Kirito, hal pertama yang akan muncul ialah jubah hitam Kirito yang menggunakan dua pedang dan menebas musuh seperti angin topan. Sepertinya Lyfa mempunyai tanggapan yang sama tentang dia setelah bertualang berasamanya di ALO dan lanjut menjawab pertanyaan Sinon

"Kecepatan reaksi."

"Kemampuan untuk bereaksi dengan sistem."

"Pemahaman terhadap situasi."

"Kemampuan bertahan hidup... Sepertinya."

Sword Art Online Vol 10 - 025.jpg

Asuna dan Lyfa melanjutkan dengan berbagai kelebihan yang dimiliki Kirito lalu sepertinya mereka menyadari sesuatu dan kemudian terdiam. Sinon juga sepertinya menyadari sesuatu lalu mengangguk-kan kepalanya.

"Hey, itu semua kelebihan-nya dari VRMMO... dunia virtual kan?"

Kata Sinon, lalu Asuna tersenyum masam,

"Kirito-kun juga punya banyak sisi baik di dunia nyata kok."

"Tentu saja, seperti saat dia mentraktir kita makanan, tapi itu dari sudut pandang kita, Kirito di dunia nyata, kalau boleh aku bilang, dia hanya murid SMA biasa kan? Dengan kata lain, motif dibalik penculikan itu karena kelebihan Kirito di dunia virtual kan?"

"Bagaimana bisa...? kalau begitu, mereka mau dia menamatkan suatu game VR... Tapi onii-chan sedang tak sadarkan diri sekarang. Dia bahkan belum melakukan check up, hanya perawatan saja"

Lyfa menggenggam tangannya dengan erat dan lagi-lagi merasa khawatir akan kondisi Kirito yang sekarang. Mata biru Sinon mengarah ke arah permukaan meja besi dan berfikir sejenak lalu menyempitkan matanya dengan tajam sebelum menjawab,

"Motif yang gak jelas... Walaupun kalian berkata seperti itu, itu cuma apa yang kita bisa lihat dari luar. Bagaimana kalau bukan mesin yang menyambung ke otak, tapi melalui mesin yang bisa menyambung langsung ke jiwa..."

"Ah..."

Oiya, kenapa kita gak mikir itu dari tadi? Asuna shock lalu mengela nafas yang dalam

"Yah, andaikan seperti itu, seharusnya ada petunjuk untuk organisasi 'musuh'. Cuma ada satu organisasi di dunia ini yang punya mesin yang bisa terhubung dengan jiwa, dan Kirito menjadi pengetes mesin itu beberapa hari yang lalu."

Asuna setuju dengan perkataan Sinon lalu menganggukkan kepala dan berkata,

"...Organisasi yang menculik Kirito-kun adalah organisasi bernama RATH yang sedang mengembangkan Soul Translator...? Memang benar mereka bisa saja menggerakkan ambulans jika mereka mempunyai kemampuan untuk membuat mesin seperti itu..."

"RATH...? Itu perusahaan tempat onii-chan bekerja untuk beberapa hari yang lalu kan?"

Mendengar perkataan Lyfa, Asuna tak bisa mencegah untuk menegangkan tubuhnya,

"Lyfa-chan, apa kau tau sesuatu tentang RATH?"

"Ah, enggak... Tapi kudengar perusahaan itu berada di Roppongi."

"Kupikir aku pernah mendengar tentangnya. Tapi walaupun kau bilang itu berada di Roppongi, itu wilayah yang terlalu besar... pusat penelitian milik RATH berada di suatu tempat disana, dan Kirito mungkin ada disana. Polisi gak akan bergerak sendiri kan?"

Asuna memperhatikan Sinon menggigit bibirnya dan Lyfa merendahkan matanya secara gelisah, dan berkata dengan nada yang ragu,

"...Yah, aku mau bilang ini nanti, jadi aku gak bilang tadi. Bahkan, masih ada hubungan kecil yang masih mengontak Kirito-kun, tapi ada kemungkinan kalau mereka sudah memutuskan hubungan itu suatu hari..."

"... Apa itu Asuna?"

"Kamu tadi udah bilang kan, Sinonon. implan Kirito-kun."

Asuna menggunakan jari tangan kanannya untuk menunjuk ke tengah dadanya.

"Ah, aku mengerti... sensor daya hidup kan? Memang benar sih kalau informasinya dikirim melalui net dalam realtime ke terminal milik mu, Asuna..."

"Walaupun sinyal-nya udah terputus, kalau kita bisa melacak lokasi ambulans palsu saat mereka mengantar Kirito-kun, kita mungkin bisa menemukan dimana dia sekarang. Itu yang aku pikirkan, jadi aku minta tolong supaya hal itu di selidiki."

"...Siapa?"

Asuna menatap ke arah langit lalu mengutarakan sebuah nama,

"Yui-chan, bagaimana?"

Tiba-tiba, sebuah partikel cahaya muncul beberapa milimeter diatas permukaan meja dan berubah wujud menjadi siluat sosok manusia kecil dan setelah bercahaya dengan terang, cahaya itu menghilang.

Yang muncul dari cahaya itu adalah seorang gadis yang tinggi-nya kurang dari 10 sentimeter. Rambutnya hitam panjang dan memakai baju tipe one-peace berwarna putih, dan 4 sayap pelangi di punggungnya bergerak sedikit. Gadis itu— sebuah pixie membuka lebar matanya yang berada dibawah bulu mata-nya yang panjang, dan menggerak-kan mata-nya yang anggun lalu melihat kearah Asuna, lalu melihat kearah Lyfa dan kemudian Sinon. Tentu saja, saat dia akan menjawab Sinon, pertama-tama dia mengapung di udara dan menunduk"

"Lama tak berjumpa, Sinon-san."

Dia memanggil Sinon dengan suara yang halus lalu Sinon tersenyum sedikit dan menggangguk balik,

"Selamat sore, Yui-chan.... eh, aku harusnya bilang 'selamat pagi' disini"

"Sekarang jam 4:32am. Matahari terbit jam 4:32am hari ini, jadi sekarang bisa dibilang pagi. Selamat pagi, Lyfa-san, mama."

Yui, asisten pemain, AI yang berasal dari SAO, berbalik 60 derajat sambil menyapa, lalu Yui kembali melayang di depan Asuna.

"Pencarian sinyal dari denyut papa yang terkirim ke terminal mama sekarang sudah berjalan 98%."

"Oh begitu. Jika sinyal itu muncul dari dekat Roppongi, basis dari tebakan kita akan menguat... Jadi begitu toh..."

Asuna mengangguk dengan keras ke arah Sinon. Termasuk Lyfa, ketiga gadis menatap kearah Yui dengan pandangan yang penuh harap

"Kalau begitu, sekarang aku akan menyampaikan analisis ku kepada semuanya. Sangat susah untuk mencari sinyal lewat terminal, apalagi lawan-nya adalah National Defense Medicine College hospital, sayang sekali, aku cuma bisa mendapatkan 3 sinyal.

Setelah berkata seperti itu, Yui dengan cepat melambaikan tangan kanan-nya, dan di atas permukaan meja yang berada di bawah kaki-nya, muncul hologram yang berwarna seperti air, menampilkan map yang detail dari pusat Tokyo. Sayap milik Yui berhenti mengepak lalu mendarat, mengambil beberapa langkah kedepan dan menunjuk suatu bagian dari peta. *pon*. Titik cahaya berwarna merah pun muncul.

"Ini adalah Rumah Sakit Setagaya yang dimana pertama-tama papa dibawa kesana. Disini tempat sinyal pertama ditangkap."

Yui berpindah beberapa langkah ke titik cahaya yang baru.

"Meguro Aobadai, Sanchome, waktunya sekitar 29 Juni 2026 jam 20.50pm. Kita bisa memperkirakan jalur yang mereka tempuh."

Kedua titik kemudian disambungkan dengan garis cahaya berwarna putih. Yui lalu berpindah beberapa langkah ke baratdaya lagi, dan titik ke 3 muncul menunjukkan suatu lokasi. Jejak dari garis putih terus memanjang.

"Shirokanedai Minato-ku Ichome, waktunya sekitar 21.10pm pada hari itu. Lokasi ini adalah tempat dimana sinyal kedua ditangkap."

Bukannya ini terlalu selatan dari Setagaya menuju Roppongi? fikir Asuna dengan gelisah, tapi dia hanya bisa menuntup mulutnya dan menunggu Yui menyelesaikan laporannya.

"Lalu... sinyal ketiga ditangkap disini."

Dugaan ketiga gadis benar-benar terhambat— Yui menunjuk ke arah tempat pembangunan yang sangat jauh ke arah timur dari Roppongi.

"Shinkiba, Koutou, Yonchome, waktunya 21.50 pada hari itu. Sekitar 30 jam yang lalu, sebelum sinyal dari papa terputus."

"Shinkiba...!?"

Asuna tak bisa menahan kata-katanya, lalu setelah berfikir tentang hal itu, disana terdapat banyak bangunan intelijen baru yang sedang di kembangkan. Mungkin disana ada markas kedua dari RATH.

"Yui-chan... Fasilitas seperti apa yang ada disana?"

Dia bertanya dengan jantung yang berdebar-debar, namun jawaban yang didapat tak sesuai harapannya.

"Fasilitas yang ada disana adalah 'Tokyo Heliport'."

"Eh...? Itu, tempat peluncuran untuk helikopter kan?"

Sinon bergumam dengan ekspresi yang shock, dan Lyfa tiba-tiba mengubah ekspresinya.

"Helikopter!? ...Itu berarti... onii-chan dibawa ke suatu tempat yang sangat jauh... Kan?"

"Tapi... Tunggu."

Asuna mencoba untuk menghapuskan kebingunannya lalu berkata,

"Yui-chan, sinyal nya benar-benar terputus setelah dia dibawa dari Shinkiba, kan?"

"Iya..."

Pada saat ini, untuk pertama kalinya, wajah manis Yui, sang pixie menunjukkan ekspresi yang sedih.

"Gak ada tanda-tanda keberadaan monitor device papa yang terhubung ke terminal station manapun di seluruh Jepang."

"Kalau begitu... Setelah dia dibawa dari Shinkiba menggunakan helikopter, dia mendarat di suatu gunung yang gak bisa dicapai oleh sinyal listrik dari terminal... Atau gurun, hutan lebat dan hal semacamnya kan?"

Sinon menggelengkan kepalanya untuk membantah perkataan Lyfa.

"Walaupun mereka mendarat disuatu tempat, disana pasti ada suatu fasilitas. Mereka bisa saja memasuki suatu area dengan teknologi elektronik paling maju lalu bertukar tempat pada saat itu..."

"Bagaimana kalau bukan di Jepang... tapi diluar..."

Gak ada yang langsung bisa memberikan jawaban kepada suara gemetar Asuna.

Satu-satunya hal yang menghapuskan suasana sunyi itu adalah suara Yui yang murni dan tenang.

"Hanya satu helikopter militer yang bisa terbang dari Tokyo ke luar negeri. Aku gak bisa yakin karena data yang kurang, tapi aku rasa papa masih berada di suatu tempat di Jepang."

"Iya. RATH meneliti suatu yang bisa melampaui teknologi virtual yang sekarang, kan? Mereka itu perusahaan kelas tinggi, sangat sulit untuk membayangkan kalau tempat penelitian nya berada di luar negeri."

Mendengar perkataan Sinon, Asuna mengangguk setuju. Perusahaan elektronik gabungan yang dipimpin ayah nya mengalami krisis karena mata-mata perusahaan berpindah pihak. Tempat penelitian yang penting dilindungi dengan sangat ketat seperti Bukit Tama. Katanya keamanan di tempat penelitian harus ketat. Kalau ada banyak markas diluar negeri, kemungkinan bocor-nya informasi akan jadi lebih besar dibanding dengan mempunyai markas hanya di dalam negeri saja.

Lyfa menunjukkan wajah yang kelihatan sedang berfikir keras, menundukkan kepalanya kemudian berkata.

"Kalau begitu.. Pasti ada di suatu tempat di Jepang yang jauh dari orang-orang, kan...? Tapi apa bisa mereka membuat tempat penelitian yang sangat rahasia seperti itu di kondisi Jepang yang sekarang?"

"Masalahnya bukan hanya tentang mereka bisa melakukan nya secara sangat rahasia... Yui-chan, apakah ada hal yang kamu ketahui tentang RATH?"

Saat Asuna bertanya, Yui kembali mengambang di udara, berhenti di ketinggian pandangan ketiga gadis, dan berkata,

"Aku menggunakan 12 search engine umum dan 3 search engine pribadi untuk menyelidiki, tapi aku gak bisa menemukan data yang cocok yang berhubungan dengan nama perusahaan, nama fasilitas, atau bahkan barang yang berhubungan dengan teknisi VR. Dan juga, aku gak bisa menemukan informasi apa-apa yang berhubungan dengan teknologi 'Soul Translator', termasuk penyelesaian permintaan hak paten nya."

"Mereka bahkan gak membuat hak paten untuk penemuan yang luar biasa seperti itu... penemuan yang bisa membaca jiwa manusia dan merekam nya... Benar-benar rahasia yang dilindungi dengan sangat ketat..."

Sepertinya kita gak akan bisa menemukan bocoran dari luar RATH. Asuna menghela nafas, dan Sinon menggelengkan kepalanya secara tak menunjukkan perasaan.

"Untuk suatu alasan.. Kita seperti menduga-duga apakah perusahaan itu memang benar-benar ada. Jika aku tau hal ini akan terjadi, aku harusnya bertanya lebih banyak kepada Kirito tentang perusahaan itu... Apakah pada terakhir kita bertemu, dia menyinggung suatu hal yang mungkin bisa membantu kita...?"

"Umm..."

Dia mengerutkan dahi-nya dan berusaha keras untuk menggali ingatan-nya. Serangan Kanemoto dan kecurigaan terhadap penculikan membuat dia sangat shock, dan percakapan tenang yang dia alami di Dicey Cafe menjadi samar-samar seperti terhalang kabut, seperti sudah sangat lama terjadi.

"Waktu itu, memang benar kalau... kami bicara tentang Soul Translator, dan tanpa sadar sudah lewat sore. Setelah itu... Aku pikir dia menyinggung sedikit tentang dari mana asal nama RATH..."

"Ahh... Ada monster entah yang mana adalah babi atau kura-kura di 'Alice in Wonderland'. Emang sedikit aneh untuk menyebutnya seperti itu, berhubung babi sama sekali gak mirip dengan kura-kura."

"Lewis Carroll, orang yang membuat nama itu sepertinya gak menyebutkan apa itu, dan kemudian analisa terhadap Alice tampak menjelaskannya seperti itu..."

Asuna merasakan sesuatu di pikiran-nya, lalu dia berbicara, dan tiba-tiba berhinta

"Alice...? Apakah Kirito-kun mengatakan sesuatu tentang Alice waktu dia keluar dari toko?"

"Eh?"

Sinon dan lyfa, yang sedang terdiam, melebarkan mata mereka.

"Apakah onii-chan mempunyai suatu hal yang harus dilakukan yang berhubungan dengan Alice in Wonderland?"

"Bukan, bukan seperti itu... Di tempat penelitian RATH, bukannya Alice itu suatu wujud singkatan atau apalah... Yah, itu sangat umum, kan? coba Ambil masing-masing huruf dari Alice dan coba cari makna tiap huruf nya lalu hubungkan menjadi suatu makna"

"Oh, itu yang disebut 'Acronym' kan? Departemen yang berhubungan dengan pemerintah America sering menggunakannya supaya gampang dibaca."

Sinon menimpali mendengar informasi itu, dan Lyfa mengibaskan ponytail nya lalu berkata,

"Dengan kata lain... Kalau kita menggabungkan 5 huruf, kita punya A, L, I, C, E... gitu?"

"Iya, seperti itu. Kirito-kun menyinggung hal itu..."

Dia menguatkan konsentrasinya dengan sepenuh tenaga, dan jauh dilubuk telinganya, terdengar suara familiar milik Kirito. Dengan hati-hati dia menjelaskannya,

“...Aateifisharu...Reibiru...Interijen... Aku gak bisa ingat kepanjangan dari C dan E, tapi kupikir yang barusan aku sebutkan itu kepanjangan dari A, L dan I."

Asuna akhirnya mengerti lalu kepala-nya terasa sedikit sakit, mungkin karena dia juga mengolah ingatan-nya dengan keras. Namun, kedua gadis lain-nya lanjut berfikir walau pandangannya terlihat sepertinya mereka tidak menyadari sesuatu.

"Aatefisharu... Itu jadi 'artificial'. Interijen... Itu jadi 'intelligence'... Terus, sebutan inggris dari kata Reibiru jadi apaan?"

Sinon mengajukan pertanyaan, dan Yui, yang berada di udara, langsung menjawab.

"Dari pengucapan-nya, kupikir sebutan yang paling cocok ialah 'labile', sangat adaptif."

Setelah jeda singkat.

"'Artificial Labile Intelligence'. Kalau kita terjemahkan, itu berarti 'Artificial Intelligence yang sangat adaptif."

"Artifical...Intelligence."

Asuna kemudian berkedip tanpa reaksi saat hal itu disebutkan.

"Ahh aku ngerti... Artificial Intelligence bararti 'AI', sesuatu hal yang berhubungan dengan eksistensimu, Yui. Tapi apa yang dilakukan suatu perusahaan yang mengembangkan Brain-Machine Interface merek baru dengan AI?"

"Bukannya itu berhubungan dengan karakter yang bisa bergerak di ruang virtual? Seperti NPC disana itu?"

Sinon mengangkat tangan kanan-nya dan menunjuk kearah jendela sambil berkata hal itu. Asuna kembali berbicara, sambil befikir kalau mereka belom menemukan poin utamanya.

"Tapi... Kalau perusahaan RATH ini berasal dari nama 'Alice In Wonderland', lalu istilah 'Alice' yang digunakan RATH adalah codeword untuk suatu hal yang berhubungan dengan Artificial Intelligence... Buaknnya itu aneh? Itu berarti tujuan perusahaan itu bukannya ingin mengembangkan generasi selanjutnya dari VR, tapi untuk membuat AI dari penelitian mereka?"

"Hmm— Benar kah...? Tapi NPC di dalam game gak terlalu berharga... Piringan disk yang berisi program AI sudah dijual dimana-mana. Apakah hal itu benar-benar sesuatu yang spesial, yang bahkan perlu disembunyikan perusahaan dan bahkan sampai menculik orang?"

Saat Sinon bertanya seperti itu, Asuna gak bisa menjawab langsung. Tiap langkah maju yang dia tempuh, dia merasakan suatu feeling yang membuat gelisah. Apakah tebakan kami salah besar?

"Hey, Yui-chan. Sebenarnya, yang namanya 'Artificial Intelligence' itu apaan pula?

Yui kemudian menunjukkan senyum pahit yang langka di wajahnya dan mendarat di meja.

"Apa mama yakin bertanya seperti itu kepadaku? Bagi mama, itu sama saja seperti bertanya 'Apa itu manusia'.."

"Emang bener sih."

Tegasnya, definisi seperti 'Ini adalah Artificial Intelligence' itu mustahil. Di dunia ini, Artificial Intelligence yang sebenarnya belum pernah ada, apakah itu di masa lalu ataupun sekarang."

Yui mencondongkan tubuhnya sedikit diujung teko, dan kata-katanya membuat ketiga gadis mengedipkan matanya dengan kaget.

"Eh, ta-tapi... Kamu itu sebuah AI, kan, Yui-chan? Itu berarti kamu itu Artifical Intelligence, kan?"

Lyfa mengatakannya dengan terbata-bata, dan Yui memiringkan kepalanya, tetap terdiam seperti seorang guru yang sedang berfikir bagaimana cara menjelaskan sesuatu kepada muridnya, dan mengangguk sedikit, lalu mulai menjelaskan.

"Mari kita mulai dari apa yang kita sebut AI selama ini— Di abad sebelumnya, orang-orang yang mengembangkan AI mempunyai tujuan yang sama melalui dua jalur, Salah satunya ialah 'top-down-type AI', dan yang lainnya ialah 'bottom-up-type AI'.

Asuna menajamkan telinganya, mencoba yang terbaik untuk mengerti akan hal yang akan diucapkan suara yang murni dan polos dari Yui.

"Pertama-tama, top-down AI adalah sesuatu yang sepenuhnya bergantung kepada arsitektur komputer untuk mendapatkan pengalaman dari pertanyaan dan jawaban yang simpel, pada akhirnya menjadi intelektual nyata lewat melalui pembelajaran. Termasuk aku, sebagian besar AI adalah top-down-type, artinya... 'kecerdasan' yang aku punya mungkin hampir sama dengan yang mama punya, tapi sebenarnya itu benar-benar berbeda. Singkatnya, eksistensi seperti diriku ini hanya kumpulan dari sebuah sistem yang hanya bisa 'mendapat pertanyaan A dan menjawab dengan B'."

Yui berkata seperti itu lalu pipi putihnya menunjukkan tanda-tanda kesepian. Apakah mata-ku ini menipu-ku? Fikir Asuna.

"Jika, bagaimana mama bertanya 'Apa itu AI?, dan bagaimana aku menjawab dengan menunjukkan 'senyum pahit' atau variasi yang lain-nya, itu karena papa sering menunjukkan ekspresi seperti itu, dan aku mendapat pengalaman dan mempelajarinya saat aku bertanya tentang diriku sendiri. Basis-nya sendiri gak terlalu berbeda dari aplikasi input 'predictive text' di terminal portabel milik mama —Karena hal ini, top-down-type AI yang sekarang itu jauh dari level AI yang sebenarnya. Ini adalah 'apa yang disebut AI' yang aku baru saja jelaskan kepada Lyfa-san, jadi tolong pahami seperti itu."

Setelah berkata seperti itu, Yui memalingkan matanya ke arah bulan yang jauh diluar jendela.

"...Sekarang, Aku akan menjelaskan tentang yang lain-nya, yaitu 'bottom-up AI'. Ini sangat mirip dengan otakmu, mama... Semua orang punya miliar-an sel otak yang semuanya terhubung dengan organ biologis, dan tujuan untuk menciptakan hal ini menggunakan perangkat elektronik buatan ialah untuk menciptakan kesadaran."

Itu terlalu ambisius... konsepnya sangat konyol dan mustahil. Asuna pun tak bisa menahan dirinya untuk bergumam.

"Bu...Bukannya itu terlalu gak masuk akal...?"

"Benar."

Yui menganggukkan kepala sebagai tanda setuju.

"Sejauh yang aku tau, penelitian bottom-up-type berhenti diteruskan bahkan sebelum mereka merencanakan eksperimen. Kalau itu benar-benar diwujudkan, kesadaran yang bersemayam didalamnya akan berbeda dengan yang aku punya, eksistensi nya akan berada di level yang sama dengan manusia seperti-mu, mama, dan semua orang..."

Yui mengalihkan pandangan-nya dari kejauhan, menghela nafas yang dalam, dan membuat kesimpulan.

"Seperti yang sudah aku bilang, sekarang ini, ada dua dasar pemikiran untuk istilah Artificial Intelligence — AI. Salah satunya adalah yang seperti diriku, sebuah NPC yang adalah bagian dari program analitis dan bagian dari karakter. Sebuah AI palsu. Yang satunya lagi adalah sesuatu yang bisa mengembangkan konsep, sesuatu yang mempunya kemampuan untuk menciptakan dan beradaptasi sambil mempelajari sesuatu, yaitu sebuah Artificial Intelligence yang sebenarnya."

"Kemampuan beradaptasi..."

Asuna bergumam lalu mengucapkan kata-kata.

"'Artificial Intelligence dengan kemampuan beradaptasi yang tinggi'."

Dia kembali menatap kedua gadis dan juga Yui, satu per satu, sedikit demi sedikit membentuk sebuah kesimpulan di fikirannya, lalu pelan-pelan menjadikannya sebuah kata-kata.

"Ba...Bagaimana kalau RATH mengembangkan STL (Soul Translator) bukan sebagai tujuan, tapi sebagai sarana...? Yah, memang benar kalau Kirito-kun sebelumnya sedikit ragu. RATH ingin melakukan sesuatu dengan STL, jadi... Jika terhubung langsung dengan jiwa manusia, kalau begitu.... bottom-up AI pertama didunia ini akan... Kalau itu terjadi..."

"Kalau begitu, codename dari AI itu adalah 'Alice'... bukannya begitu?"

Mendengar kata-kata Asuna, Lyfa bergumam. Sinon mempunyai ekspresi kosong yang sama lalu melanjutkan,

"Dengan kata lain, RATH bukanlah perusahaan yang mengembangkan generasi lanjut dari VR... Tapi sebenarnya, perusahaan yang bertujuan untuk mengembangkan AI... Begitu kan?"

Seiring mereka melanjutkan untuk berdiskusi tentang situasi dengan 'musuh', lama-lama kondisi yang parah kian menjadi semakin jelas. Perkembangan situasi tersebut membuat ketiga gadis terdiam. Sepertinya Yui sendiri gak bisa mengatasi semua informasi itu, secara ia mengerutkan keningnya.

Asuna menggapai mug dengan tangannya, dipanaskan ulang dengan pop-up menu, lalu meminum-nya, "houu", ia menghela nafas, lalu berbicara, mengutarakan opininya tentang kekuatan 'musuh'

"Kalau RATH adalah 'musuh', yang kita lawan bukanlah sebuah perusahaan biasa. Mempertimbangkan cara yang mereka gunakan untuk melakukan penculikan -mengirim ambulans palsu lalu helikopter, dan juga ada mesin yang seperti monster yang bernama STL di tempat penelitian-nya -kita bahkan gak tau dimana lokasi-nya, dengan tujuan menciptakan AI yang setara dengan manusia. Kalau begitu... Orang yang menawarkan Kirito-kun untuk berkerja di RATH adalah Chrysheight... Kikouka-san dari Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi. Orang itu punya banyak koneksi dengan dunia yang berhubungan dengan VR, dan omong-omong, RATH mungkin memiliki beberapa hubungan nasional ... "

"Kikuoka Seijirou. Sudah kuduga, dia bukan hanya orang berkacamata yang pura-pura bodoh seperti yang aku lihat... Apakah kita masih bisa menghubungi-nya?"

Sinon, yang cemberut, dengan lemah menggelengkan kepalanya.

"Dua hari yang lalu, kami gak bisa menghubunginya dengan telepon, dan dia gak juga mengirim pesan untuk sebuah balasan. Berhubung kondisinya darurat, aku ingin segera ke divisi virtual dari Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi, tapi sepertinya hal itu akan sia-sia."

"Yah... Meskipun Kirito pernah mencoba melacak pria itu, dengan mudah orang itu membuat Kirito pergi, atau setidaknya itulah yang dikatakan Kirito..."

4 tahun setelah insiden SAO, «SAO Incident Victims Rescue Countermeasure Team» ditempatkan di Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi, dan setelah insiden itu diselesaikan, Tim itu ditinggalkan dan menjadi divisi yang menangani masalah yang berhubungan dengan virtual. Salah satu dari mereka adalah PNS dengan kacamata berframe hitam, Kikuoka Seijirou, yang sepertinya membuat hubungan dengan Kazuto setelah Kazuto kembali ke dunia nyata. Untuk suatu alasan, dia membayar mahal untuk mendapakan servis dari seorang siswa SMA biasa di dunia nyata, Kazuto, dan meminta tolong-nya untuk menyelidiki insiden Death Gun.

Asuna bertemu dengan-nya beberapa kali di dunia nyata, dan juga membuat party dengan avatar miliknya di dunia ALO, Undine Chrysheight. Namun, dia merasakan bahwa dibalik sikapnya yang santai dan ramah, ada sesuatu yang disembunyikan, sebuah kesan yang gak bisa Asuna acuhkan bagaimanapun juga, bahkan sampai sekarang. Dia menyebut dirinya PNS tapi gak punya tempat kerja permanen dan diperlakukan dingin, jadi mungkin dia berasal dari departemen yang lebih eksklusif —Kazuto mempunyai keraguan akan hal ini juga.

Kikuoka mengenalkan Kazuto kepada organisasi misterius yang disebu RATH untuk kerja paruh waktu. Asuna mencoba menghubunginya berkali-kali setelah Kazuto menghilang, tapi terminal portabel miliknya disetting menjadi auto-reply dan Kazuto gak bisa dikontak.

Dengan marah dia menelpon Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi, hanya untuk diberitahu kalau Kikuoka sedang bekerja keluar negeri. Memang wajar kalau Kikuoka gak bisa dihubungi karena alasan itu— Tapi kalau dipikir-pikir, apakah hilangnya Kazuto ada hubungannya dengan pria itu? Asuna mau tak mau menjadi heran.

"Tapi..."

Pada saat ini, Asuna dan Sinon menatap wajah cemberut satu sama lain, lalu Lyfa pelan-pelan berkata,

"Jika Kikuoka itu menjadi penghubung RATH dan negara, mengapa dia masih bekerja diam-diam apapun yang terjadi? Memang ada keharusan untuk melindungi suatu rahasia untuk kepentingan perusahaan, tapi jika itu adalah rencana yang berusaha dicapai oleh negara, bukannya akan lebih baik kalau mempromosikannya besar-besar secara normal?"

"Kalau dipikir-pikir... Itu memang benar..."

Sinon mengangguk dan menjawab.

Dalam setahun terakhir, hal ini, bersamaan dengan mengembangan teknologi ruang virtual, adalah dua merek baru yang saling berbatasan. Sementara masing-masing negara dengan cepatnya berkembang -Amerika, lalu kemudian Jepang mengumumkan pembuatan pesawat ruang angkasa yang gak memakai external boosters, sebuah markas buatan di bulan, dan pembangunan space station elevator. Perkembangan Artificial Intelligence yang sesungguhnya belom pernah terjadi sebelumnya, dan masing-masing pemerintah punya alasan-nya masing-masing untuk melindungi rahasia mereka -yang tak terpikirkan oleh Asuna

Kalau itu benar, jika penculikan Kirito adalah sesuatu yang bisa digolongkan ke level nasional, kalau begitu mustahil untuk berfikir kalau mereka akan berbuat macam-macam kepada murid SMA normal... Selain itu, area itu gak bisa dimasuki kalau gak ada campur tangan polisi. Asuna terpukul oleh kelemahan-nya dan merundukkan bahunya, dan pandangannya bertemu dengan Yui yang sedang melihat kearahnya dari atas meja.

"Yui-chan...?"

"Kuatkan dirimu, mama. Papa gak pernah menyerah saat mencari mama di ALFheim."

"Ta...Tapi...A..Aku..."

"Sekarang giliran mama untuk mencari papa!"

Pada saat itu, Yui, yang menyatakan kalau respon-nya adalah bagian dari program pembelajaran yang simpel, menunjukkan senyuman yang hangat yang gak bisa dibayangkan oleh kata-katanya.

"Pasti ada cara untuk menghubungi papa. Walaupun musuhnya adalah pemerintahan Jepang, aku yakin hal itu pasti gak akan menghancurkan ikatan antara mama dan papa."

"...Makasih, Yui-chan. Aku gak akan menyerah. Walaupun musuhnya adalah negara... Aku akan menerobos ke parliamen lalu mencekik leher para mentri dan pejabat!"

"Itu baru namanya semangat!"

Asuna dan anak-nya menatap satu sama lain dan tersenyum. Sinon tersenyum saat melihat mereka, dan tiba-tiba mengerutkan dahi dengan keras.

"...? Ada apa, Sinonon?"

"Enggak, anu... Sekarang, masalahnya itu walaupun RATH itu organisasi penelitian nasional, kupikir pemerintah ataupun parliamen masih gak tau spesifik dari penelitian mereka."

"Ya... lalu?"

"Kalau hal ini adalah rencana rahasia dari departemen gelap, aku gak merasa kalau menyembunyikan departemen itu mudah, kan?"

"Apa...?"

"Budget! Mau itu tempat penelitian ataupun STL, pasti butuh banyak budget. Aku gak yakin itu butuh berapa juta atau berapa miliar atau lebih, tapi aku yakin mustahil untuk mengeluarkan budget sebesar itu secara diam-diam... Dengan kata lain, mereka butuh rekening yang adalah bagian dari budget negara yang diatasnamakan suatu nama, kan?"

"Iya, tapi... menurut hasil yang Yui-chan cari, hasil yang berhubungan dengan teknologi VR yang membutuhkan budget besar itu gak a... Ah, aku ngerti sekarang... Istilahnya salah...? Itu bukan teknologi VR, tapi Artificial Intelligence...?"

Yui melihat kearah Asuna dan mengangguk dengan ekspresi serius, berkata padanya untuk menunggu sebentar sebelum melebarkan lengan-nya lebar-lebar. Jari tangannya menyala ungu, dan dia menyambung ke network dari ALO.

Ketiga gadis menghabiskan beberapa detik dengan penuh harapan dan gelisah. Yui membuka mata-nya yang lebar dan berbicara dengan nada yang tanpa emosi seperti suara elektronik yang benar-benar berbeda dari beberapa detik yang lalu.

"Terhubung ke data informasi budget dari masing-masing kementrian dan instansi. Artificial Intelligence, AI, 38 network yang mirip sedang di proses sekarang... 18 universitas, 7 departemen pihak ketiga, di konfirmasi. Budget yang digunakan untuk masing-masing projek, semuanya kecil.... Projek lahan intrastruktur dan pembangunan eksplorasi maritim... projek pembangunan Automobile... menyimpulkan hal diatas tidak ada hubungannya..."

Setelah itu, Yui mengajukan beberapa hal yang sulit dimengerti, tapi hal itu juga sepertinya gak ada hubungannya, lalu lanjut kembali untuk mengajukan beberapa contoh lain sebelum akhirnya menggelengkan kepalanya pelan-pelan.

"...Aku gak bisa menemukan apapun yang cocok dan budget besar yang menyimpang menggunakan pencarian normal dan pencarian spesial. Mungkin budget itu dipisah-pisah menjadi budget-budget kecil dan disamarkan, yang membuatnya menjad sulit dicari."

"Oh begitu... Seperti yang sudah diperkirakan, kita mendapati bahwa udah gak ada jalan yang dibiarkan terbuka oleh mereka..."

Sinon melipat lengannya sambil mengerang. Asuna terdengar seperti dia mencengkeram sedotan saat dia mengangkat suaranya berteriak, "Tapi."

"—Mungkin ada budget yang disembunyikan oleh RATH diantara hal-hal yang Yui-chan temukan. Kenapa kita gak bisa menemukan-nya? Yah, kupikir sumber daya laut gak ada hubungan-nya dengan ini... Jadi kenapa mereka harus melakukan penelitian semacam itu?"

"Erm..."

Yui melebarkan matanya lagi, menghubungkan dirinya ke database yang relevan, dan dengan segera mengangkat kepalanya.

"...Kupikir itu sebuah bentuk dari penelitian seperti mencari minyak dibawah laut atau endapan logam mulia di permukaan dasar laut dan membiarkan kapal selam kecil bekerja dengan sendirinya. Ada kemungkinan butuh budget yang agak besar untuk kapal selam yang menggunakan prioritas AI."

"Heh... Hal seperti itu harus dijadikan robot yah... Dimana mereka mengembangkan hal itu?"

"Projek nya terletak di... «Ocean Turtle». Projek nya selesai tahun ini, sebuah raksasa yang mengapun yang bertujuan untuk meneliti lautan."

"A-Aku melihat-nya di berita."

Sela Lyfa.

"Wujudnya sedikit mirip seperti kapal dengan piramid yang mengambang diatas laut."

Asuna terdiam dan mengerutkan dahi. Dia menundukkan kepalanya sejenak lalu mengangkatnya kembali,

"Omong-omong, aku pernah mendengar tentang ini sebelumnya. Ocean... Turtle..."

"Hey, Yui-chan... Apa kamu punya gambar dari tempat penelitian itu?"

"Iya, tunggu sebentar yah."

Yui melambaikan tangan kanan-nya, dan muncul sebuah layar tampilan di atas meja seperti peta yang sebelumnya, sebelum berubah menjadi gambar 3D dari laut. Yang muncul adalah gambar rangka yang rumit yang tergambar di tengah-tengah layar dengan tekstur halus.

Yang muncul di lautan kecil itu adalah hal yang orang bisa langsung menyebutnya piramid hitam.

Tapi, dilihat dari atas, bentuknya gak kotak, tapi persegi panjang yang perbandingan sisi-sisinya 2 banding 3. Tinggi piramid diperkirakan sama panjang dengan sisi pendek-nya.Jika menghilangkan jendela yang panjang dan sempit, eksterior akan terlihat seperti mengeluarkan cahaya mengkilap berwarna abu-abu gelap. Kalau seseorang melihat nya, orang itu akan mendapat gambaran dari segi enam sama sisi yang punya panel solar yang ditempatkan dengan erat.

Ada proyeksi dari empat penjuru, dan pada salah satu sisi pendek, bisa terlihat jembatan komando kecil yang menempel disana. Logo H di atap itu pasti helipad, tapi itu terlihat sedikit kecil. Dari perhitungan berdasarkan skala panjang-nya, sangat mengejutkan bahwa panjangnya 400m.

"Oh begitu... 4 kaki, 4 sisi kepala, tampak luar yang seperti piramid, ini terlihat seperti kura-kura. Tapi bukannya ini terlalu besar..."

Ucap Sinon dengan sedikit kagum. Asuna terhuyung ke sekitar untuk melihat, dan menunjuk kearah jembatan dari Ocean Turtle dengan jari telunjuk dari tangan kanan-nya.

"Tapi, lihat, kepala yang ini terlihat seperti tonjolan dari bagian depan wajah. Bisa gak kalian tau binatang apa ini?"

"Ah— Benar. Itu terlihat seperti babi. Seekor kura-kura-babi yang bisa berenang."

Ucap Lyfa dengan suara yang polos.

Lalu, terlihat seperti terkejut oleh perkataan-nya sendiri, dia melebarkan matanya, menggerakkan bibirnya terus menerus sebelum mengeluarkan suaranya yang serak.

"Kalau itu kura-kura.... dan juga babi..."

Asuna, Sinon dan Lyfa bertukar pandangan satu sama lain, lalu berteriak,

“—RATH!”

Bagian 2

Helikopter Type-EC135 terbang melewati kabut tebal diatas permukaan laut, dan dari jendela dapat terlihat bentangan besar berwarna biru dibawah.

Tak seperti pemandangan dari pesawat penumpang dari ketinggian -dari sini, puncak ombak dapat terlihat jelas dan cahaya matahari terpantul silau oleh permukaan laut dan Koujiro Rinko berfikir, "Sudah berapa tahun lamanya sejak terakhir kali aku bermain di laut..

Hanya butuh sekitar satu jam bagi Rinko untuk pindah dari tempat kerjanya yang sekarang, California Technical Institute ke area San Fransisco Bay, tapi meskipun dia bisa dengan enjoy berjemur kapanpun dia mau, dia gak pernah melangkah ke pantai selama dua tahun dia bekerja di universitas.

Sudah pasti itu bukan karena dia gak suka angin laut atau cahaya matahari, dan sepertinya butuh banyak waktu sebelum dia bisa pergi berlibur dimana dia bisa menikmatinya. Rinko menyadari sepertinya akan butuh 10 atau 20 tahun lagi di luar negeri yang dia tak tau untuk melupakan masa lalu nya.

Jadi, Rinko -yang berfikir tak akan kembali ke Jepang, kampung halamannya lagi, sekarang terbang menuju tempat yang berhubungan dengan masa lalu yang sudah ditinggalkannya sembari melihat ke luar jendela dengan perasaan yang tak bisa diungkapkan dengan kata-kata.

Empat hari yang lalu, dia menerima e-mail yang agak panjang yang dikirim oleh orang yang tak terduga. Dia bisa saja segera menghapus e-mail itu dan melupakannya, namun untuk suatu alasan, Rinko gak melakukannya. Setelah menghabiskan waktu hampir satu jam untuk mempertimbangkannya, dia membalas e-mail itu dan mereservasi penerbangan. Saat ia memikirkan 2 tahun terakhir, ia menyadari kalau setiap hari pikirannya menjadi dingin dan walau dia tau usaha nya sia sia, ia memutuskan untuk tetap pergi.

Ia melakukan penerbangan dari San Fransisco kembali menuju Tokyo, bermalam di hotel di Narita, dan dengan hati-hati naik helikopter ini, Rinko menghela nafas saat ia berbicara pada dirinya sendiri dalam hati "Setelah aku melihat apa yang harus kulihat dan mendengar apa yang harus kudengar, jawaban yang kubutuhkan akan datang sendiri kepadaku."

Ya, terakhir kali dia pergi berenang itu 10 tahun yang lalu, waktu tahun pertama di perguruan tinggi saat ia belum tau apa-apa. Dia mengajak senior nya yang berada di tahun kedua, Kayaba Akihiko dan meminjam uang untuk membeli automobile ringan untuk pergi ke Enoshima. Gadis lugu 18 tahun itu gak sadar akan nasib yang kelak akan dia temui...

Pikiran rinko berkelana dari merenungi masa lalunya lalu penumpang disebelah nya berteriak kepada nya dengan suara yang gak kalah dengan suara rotor.

"AKU MELIHATNYA!"

Mata yang berada dibawah rambut pirang panjang dan tersisir rapih, dan kacamata yang miring, dan benar, di sisi lain dari jendela kaca yang melengkung dari kendaraan ini, terlihat tubuh hitam kecil di pojokan permukaan laut yang sangat luas.

"Itukah... Ocean Turtle...?"

Rinko bergumam sembari melihat cahaya pelangi yang menyilaukan karena pantulan dari solar panel berwarna hitam. Co-pilot yang memakai seragam berwarna hitam yang berada di bangku kemudian menjawab dengan pelan.

"Benar. Tinggal 10 menit lagi sebelum kita sampai."

Helikopter telah menempuh jarak kira-kira 250km perjalanan dari Shinkiba menuju Tokyo -dan disekeliling tempat penelitian ombak yang sangat besar «Ocean Turtle» mereka pergi menuju tempat mendarat.

Rinko terkagum-kagum oleh pemandangan yang sangat megah. Istilah 'kapal' sudah tak dapat mendeskripsikan tempat ini. Piramid besar yang berdiri tegak di tengah lautan dengan ukuran 1.5 kali lebih besar dari kapal terbesar yang ada di dunia, Nimitz. Tingginya setara dengan gedung tingkat 25 —ia udah menyelidiki data ini sebelumnya, namun perbedaan dari kenyataan dan imajinasinya seperti jarak antara Bumi dan bulan.

Piramid empat sisi yang panjangnya 400m dan lebar nya 250m mempunya panel hitam yang bercahaya yang menutupi nya seperti cangkang. Seluruh panel itu sama besarnya dengan helikopter yang sekarang ia naiki. Berapa banyak dana yang mereka gunakan untuk membuat tempat ini? Rinko bertanya-tanya dalam hatinya. Dalam setahun terakhir, ada rumor bahwa mereka menginvestasi penuh untuk logam mulia di dasar laut di Sagami Bay Coast, dan setelah melihat tubuh besar yang diluar akal sehat, siapapun bisa tau kalau itu bukan hanya rumor.

Konstruksi raksasa mekanik yang mengapung di lautan terlihat seperti dikembangkan untuk generasi lanjut dari tempat ekstraksi minyak laut —seharusnya begitu, tapi kenyataannya, yang ada didalamnya adalah tempat penelitian untuk generasi lanjut dari mesin Full Dive yang disebut «Soul Translator» yang dapat membaca jiwa manusia -itu yang diberitahukan kepadanya lewat e-mail satu minggu yang lalu. Rinko sendiri meragukan hal ini, tapi setelah datang ketempat itu, ia gak punya pilihan selain percaya dengan isi e-mail tersebut.

Kenapa, Kenapa tempat penelitian untuk teknologi Full Dive terbaru, Brain Machine Interface harus ada di laut yang berada jauh dari kepulauan Izu? Ia gak tau alasan dibalik hal tersebut, tapi didalam piramid hitam ini, terdapat mesin hasil gabungan dari Nerve Gear yang Kayaba Akihiko ciptakan dan Medi-cuboid yang Rinko kembangkan untuk perawatan medis, dan saat ia memikirkan hal ini, tiba-tiba ia sadar...

Dua tahun hidupnya ke luar negeri hanya membuat luka nya mati rasa; luka itu gak pernah sembuh sepenuhnya. Yah, pada akhirnya, ia menduga kalau apapun yang dia lihat di kapal ini akan menyembuhkan luka nya -atau merobek nya dan membiarkan darah menyembur keluar.

Rinko pelan pelan menghela nafas dalam didalam helikopter yang perlahan turun dan melihat ke arah penumpang lain, yang mengangguk pelan dengan kacamatanya, dan menyiapkan diri untuk turun.

Mungkin pilotnya adalah veteran yang handal, mesin helikopter gak banyak bergoyang saat mendarat di helipad yang berada di atap jembatan Ocean Turtle. Pertama-tama, pria yang memakai seragam hitam, yang menjadi guide, turun dari helikopter dengan sigap dan memberi hormat, lalu pria dengan seragam yang sama datang dengan berlari.

Rinko lalu berjalan keluar dan mengangguk kepada orang yang datang dengan berlari, ia berfikir kalau memakai celana jeans adalah pilihan yang baik saat ia melompat dari ketinggian 40cm. Sol dari sepatu olahraga mendarat di daratan buatan dan sangat sulit untuk membayangkan kapal yang punya stabilitas dan keamanan yang tinggi.

Selanjutnya, penumpang lain yang mempunyai rambut pirang berkilauan melangkah keluar dengan kacamatanya dan melengkungkan punggungnya. Rinko juga membentangkan lengan-nya lebar-lebar untuk menikmati angin laut yang mempunyai aroma ombak.

Pria yang menunggu di kapal menunjukkan ekspresi serius di wajah coklat nya dan dengan segera memberi hormat kepada Rinko.

"Profesor Koujiro. Selamat datang di Ocean Turtle. Dan dia?..."

Pria itu melihat ke arah penumpang lain, lalu Rinko menunduk lalu memperkenalkan.

"Dia adalah asisten-ku, Mayumi Reynolds."

“Nice to meet you.

Co-passenger berbicara dengan bahasa inggris yang fasih lalu mengulurkan tangannya dan menggenggam nya dengan agak kikuk. Pria itu lalu memperkenalkan dirinya.

"Saya Letnan satu Nakanishi, ditugaskan untuk membawa kalian berdua. Petugas lain akan membawa barang-barang kalian nanti. Mari, ikuti saya—”

Pria itu melambaikan tangan kanannya ke anak tangga yang bisa dilihat dari heliport dan melanjutkan.

"Letnan Kolonel Kikuoka sudah menunggu."

Udara di lama jembatan terasa seperti musim panas dan bau garam dari Samudra Pasifik, tapi setelah melewati elevator, jalanan panjang dan melewati Ocean Turtle itu sendiri —pintu besi yang tebal di dalam piramid hitam, udara yang dingin meniup ke arah wajah Rinko.

"Apakah kapal ini membutuhkan AC seperti itu?"

Ia bertanya kepada Letnan satu Nakanishi yang sedang berjalan di depan nya. Petugas Pertahanan-Diri yang masih muda itu berbalik ke arah belakang, mengangguk dan berkata,

"Ya. Banyak mesin yang rumit disini, jadi kami harus mengatur temperatur udara nya di sekitar 23 derajat dan kelembapan dibawah 50%."

"Apa tenaga yang digunakan berasal dari listrik bertenaga matahari?"

"Gak juga. Panel solar bahkan gak bisa memenuhi 10% dari energi yang dibutuhkan. Mesin utama menggunakan reaktor nuklir air yang bertekanan tinggi untuk listrik."

"...Oh begitu."

Banyak hal yang menjadi makin rumit. Rinko menggelengkan kepalanya.

jalanan yang punya panel berwarna abu-abu bening, bentuk manusia menjadi lebih dan lebih menyimpang. Informasi yang ia baca sangat terbatas, dan berfikir kalau mungkin ada ratusan peneliti yang pindah kesini, sepertinya ada lebih dari cukup ruang berhubung dengan ukuran tempat ini.

Mereka mengambil belokan ke kanan, ke kiri lalu maju untuk sekitar 200m, dan tepat di depan pintu yang tiba-tiba muncul didepan mereka, muncul pria yang berpakaian seragam biru tua. Orang bisa saja mengira kalau itu seragam milik security, tapi dengan segera dia memberi hormat setelah melihat Letnan satu, perilaku seperti itu sudah pasti bukan apa yang rakyat biasa akan lakukan.

Si Letnan satu membalas hormat nya dan berkata dengan nada yang lantang,

"Permohonan izin untuk peneliti Profesor Koujiro dan asisten nya Reynolds untuk memasuki area S3."

"Menjalankan konfirmasi."

Petugas keamanan mengaktifkan terminal logam di tangan-nya, lalu menggunakan tatapan tajam nya dan monitor menscan bolak-balik ke wajah Rinko. Ia mengangguk lalu melihat ke arah asisten dibelakang Rinko, menggunakan tangan-nya untuk menggaruk janggut nya yang rapi sebelum memindahkan nya ke samping mulutnya.

"Maaf, bisakah anda melepas kacamata itu?"

"Oh begitu."

Sang asisten melepas kacamata nya yang agak besar, dan rambut pirang terang serta kulit putih mulus dapat terlihat. Petugas keamanan harus memiringkan matanya menatap wajah nya yang mempesona itu, dan mengangguk kembali.

"Telah dikonfirmasi. Silahkan."

Hou. Rinko menunjukkan senyum pahit dan berkata kepada Letnan satu,

"Keamanan yang cukup ketat meskipun kalian berada di tengah-tengah lautan yah."

"Kami sudah mengurangi 'body check' dan prosedur yang lain-nya. Kami hanya mengecek metal dan bahan peledak sekitar 3 kali."

Jawab pria itu. Pria dengan jas mengeluarkan sebuah CD dari kantung di dada nya dan meletakkan nya di piringan di samping pintu, lalu menggunakan tangan kanan nya untuk mendorong nya ke panel sensor. Sesaat kemudian, pintu itu terbuka dengan suara motor, dan pintu menuju pusat dari Ocean Turtle terbuka.

Setelah melewati pintu tebal itu, tertiup udara yang lebih dingin, cahaya berwarna oranye bersinar, dan sedikit suara dari mesin bergema. Kan, kan, suara langkah kaki bergema di ruangan didalam kapal yang gak ada satu orang pun yang bisa membayangkan besarnya, dan si pemandu -Letnan satu Nakanishi menyadari hal ini lalu berhenti di depan suatu pintu.

Melihat keatas, papan simpel bertulisan 'Primary Control Room' dapat terlihat disana.

Akhirnya, kita sekarang berada di tempat terakhir yang ditinggalkan Kayaba Akihiko. Rinko menghela nafasnya dan menatap punggung Petugas Pertahanan-Diri yang sedang memeriksa keamanan terakhir.

Apakah ini permulaan dari awal yang baru—

sisi lain dari pintu yang terbuka dengan berat, kegelapan pekat mengelilingi nya seperti kain kafan, menyebabkan Rinko gak bisa bergerak untuk beberapa saat. Tidak peduli seberapa kuat ia menolak kegelapan itu, bagaimana pun ia muak akan apa yang ia rasakan, ia dipaksa untuk menerimanya.

"...Sensei."

Suara sang asisten dari belakang nya membuat kesadarannya kembali.

Letnan satu Nakanishi berjalan kearah ruangan gelap, mengambil beberapa langkah, lalu berbalik arah untuk melihat ke arah Rinko. Setelah pemeriksaan yang lebih dalam, bagian dalam dari 'Primary Control Room' gak sepenuhnya gelap, dan ada cahaya oranye yang berkedip di lantai.

Rinko mengambil nafas yang dalam dan menggerakkan kaki kanan-nya melangkah maju dengan sikap yang yakin. Sang asisten melangkah maju, dan pintu dibelakang mereka tertutup.

Mereka mengikuti penanda di lantai sembari bergerak diantara network besar dari mesin server, dan setelah berjalan melewati lembah penuh mesin, Rinko kaget dan melebarkan matanya.

"......Eh......!?"

Secara tak sadar ia melenguh. Disana terdapat jendela besar di tembok di depan nya yang melalui nya ia bisa melihat pemandangan yang tak bisa dipercaya.

Jalanan... Bukan, itu mungkin kota. Tapi, itu tak seperti kota di Jepang. Semua bangunan-nya terbuat dari batu putih, dan ada atap berbentuk kubah yang aneh. Walaupun sepertinya terlihat sekitar setinggi 2 lantai, bangunan itu tampak sangat kecil, ini semua karena bangunan itu dikelilingi oleh pepohonan raksasa dan dedaunan yang tumbuh di seluruh tempat.

Batu putih yang sama digunakan sebagai bahan untuk membuat jalanan dan beberapa anak tangga dan juga jembatan yang melengkung melewati hutan; dan orang-orang berjalan kemana-mana —sudah jelas mereka bukan orang-orang dari zaman modern.

Gak ada satupun pria yang menggunakan jas atau wanita yang menggunakan rok pendek. Semua orang berpakaian seperti layak nya jaman pertengahan, seperti jubah one-piece atau mantel panjang. Disana ada juga beraneka ragam warna rambut -pirang, coklat dan hitam. Sangat sulit untuk menggolongkan apakah mereka orang barat atau orang timur.

Dimana tempat ini? kapan kami pindah dari kapal penelitian menuju dunia bawah tanah atau dunia lain nya? Terkaget, Rinko melihat-lihat, dan di ujung jalanan yang membentang menuju kejauhan, disana terdapat menara raksasa berwarna putih. Menara utama di kelilingi oleh 4 menara tepi, dan membentang ke langit biru yang jauh yang bahkan tak dapat terlihat dari jendela.

Rinko mengambil beberapa langkah kedepan untuk melihat seberapa tinggi menara yang menggapai langit itu, dan akhirnya menyadari pemandangan yang berada di depan mata nya itu bukan berasal dari jendela, tapi sebuah gambaran yang ditampilkan panel monitor yang besar. Segera, cahaya dari langit-langit mulai menerang, menghapus kan kegelapan di dalam ruangan.


"Selamat datang di ocean Turtle."


Suara yang tak terduga datang dari arah kanan, dan Rinko segera memindahkan tatapan nya.

Muncul siluet dari dua pria di depan layar teater mini dengan panel monitor, di sebuah konsol dengan keyboard, sub-monitor dan banyak hal lainnya.

Salah satu dari mereka duduk di kursi dengan punggung nya menghadap semua orang, mengetik sebuah keyboard dengan relax. Namun, orang yang lainnya yang berada di ujung konsol dengan segera menyempitkan matanya lewat kacamata nya saat matanya bertukar pandang dengan Rinko.

Itu adalah senyuman yang ia lihat berkali-kali sebelumnya, sebuah senyuman yang mudah detemui tapi sulit untuk dibaca. Dia adalah Petugas Pertahanan-Diri yang dikirim ke Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi, Letnan Kolonel Kikuoka Seijirou, tapi—

"...Pakaian apa itu."

menggantikan salam untuk dua orang yang tak bertemu selama 2 tahun adalah wajah cemberut dari Rinko sembari bertanya. Letnan satu Nakanishi yang memakai seragam dengan segera bertukar hormat dengan Kikuoka Seijirou. Ia memakai yukata berwarna biru dengan pola nasi Kurume, sebuah kaku obi terikat disekeliling nya, dan sandal bakiak kayu dibawah kaki nya.

"Kalau begitu, saya izin pergi."

Letnan satu Nakanishi memberi hormat pada Rinko dan pergi -sekali lagi terdengar suara pintu yang tertutup. Kikuoka, yang masih berdiri, bersender dengan santai di sebuah konsol, dan menjelaskan sesuatu dengan suara serak dan tenang,

"Tapi aku masih harus tinggal di lautan ini untuk sebulan kedepan. Aku gak tahan terus memakai seragam seperti itu."

Ia membentangkan lengannya dengan lebar dan tersenyum.

“—Professor Koujiro, Nyonya Reynolds, sebuah perjalanan yang panjang. Aku sangat lega kalian mau datang ke RATH, dan undangan kami telah membuktikan nilai nya."

"Yah, mumpung kita ada disini, kami akan memperkenalkan kepada kalian, meskipun kami gak bisa menjamin kalau hal ini bisa berguna."

Rinko mengangguk, dan asisten disebelah nya menyapa Kikuoka dengan sikap yang sama. Alis Kikuoka melingkar sembari pandangan nya tetap mengarah ke rambut pirang yang anggun milik asisten, dan kemudian tersenyum.

"Bagaimanapun juga, kamu sangat sempurna untuk rencana ini, orang terakhir diantara trio kurasa akan menjadi bagian dari rencana ini. Akhirnya, kalian bertiga dapat berkumpul di pusar kura-kura ini."

"Oh, aku mengerti... salah satu dari mereka pasti adalah kau, Higa-kun."

Ucap Rinko, dan tangan orang kedua yang sampai sekarang punggung nya menghadap mereka berhenti bergerak dan kursinya berbalik arah.

Ia hampir sama tinggi nya dengan Kikuoka, tapi terlihat sedikit lebih pendek. Rambut yang sedikit beruban terlihat berdiri seperti ujung pedang, dan ia memakai kacamata bulat yang tak terlihat elegan. Pakaian T-shirt nya terlihat luntur, tiga perempat panjang jeans dan sepatu kets yang sol nya sedikit rusak membuat nya terlihat tak berbeda dengan saat ia masih di universitas

Higa Takeru, seseorang yang ia tak bertemu selama 5, 6 tahun, menunjukkan senyum malu di wajah yang kekanak-kanakan nya yang cocok dengan ukuran tubuhnya, dan berkata,

"Itu adalah aku. Sebagai murid terakhir dari lab Shigemura, jika aku gak mewarisi tekad guru ku, siapa lagi?"

"Benar-benar... kau tetap sama seperti sebelumnya."

Shigemura di Touto University Electrical and Electronic Engineering mempunyai dua sosok yang hebat, Kayaba Akihiko dan Sugou Nobuyuki, dan Higa adalah orang yang bersembunyi dibalik bayang-bayang eksistensi mereka berdua. Kapan dia terlibat dalam rencana besar-besaran seperti ini? Fikir rinko sembari menjulurkan tangan-nya untuk menggenggam tangan mantan anak didik nya.

"...Lalu? Siapa orang ketiga?"

Rinko bertanya tentang orang ketiga, namun sang Petugas Pertahanan-Diri menunjukkan senyum misterius yang gak pernah berubah dan menggelengkan kepalanya.

"Sayang sekalu, aku gak bisa memperkenalkan dia untuk saat ini. Jangan khawatir, dalam beberapa hari..."


"Kalau begitu, aku akan membantu-mu untuk menyebutkan nama itu keras-keras, Kikuoka-san."


—Orang yang berbicara bukanlah Rinko, tapi 'asisten' yang berdiri dibelakang nya dengan tenang, seperti bayangan,

"Apa...!?"

Akhirnya kau telah jatuh ke dalam jebakan. Rinko memberikan sebuah ekspresi saat ia melihat Kikuoka melebarkan matanya dengan kaget, dan mengambil langkah kebelakang menjauhi asisten.

Sang asisten melangkah maju dengan anggun, dan menggunakan tangan kanan-nya untuk melepas wig rambut pirang nya dan tangan kiri untuk melepas kacamata nya yang besar. Mata berwarna merah kecoklatan menatap tepat ke arah Kikuoka dan berkata,

Sword Art Online Vol 10 - 061.jpg

"Dimana kalian menyembunyikan Kirito-kun?"

Terlintas Ekspresi kaget dan panik yang gak familiar dengan wajah Letnan Kolonel dan bingung melalui berbagai emosi dan terus menerus membuka dan menutup mulutnya, sebelum akhirnya berbisik,

"...Kupikir identitas milik peneliti sudah di cek melalui database di Institut Teknik California."

"Ehh, sensei dan aku sudah lama mengecek nya."

«Flash» Asuna, Yuuki Asuna, menggunakan identitas dari asisten Rinko, Mayumi Reynolds untuk menyamarkan dirinya dan menyusup ke Ocean Turtle, dan menatap tepat ke arah mata Kikuoka lalu menegakkan dirinya dan menjawab,

"Kami cuma menukar foto dari database dengan foto ku seminggu yang lalu. Kami punya seseorang yang sangat handal dalam urusan menerobos keamanan."

"Sedikit info saja, Mayumi yang asli sedang berjemur dengan nikmat di San Diego."

Tambah Rinko lalu ia tersenyum.

"Sekarang, aku yakin kau sudah mengerti kenapa aku menerima undangan mu kan, Kikuoka-san?"

"Ahh... Aku sudah mengerti sekarang."

Kikuoka dengan lemah menggelengkan kepalanya lalu menggaruk sisi samping kepalanya dengan ujung jarinya. Kuku, Higa, yang dari tadi menatap mereka dengan tenang, tiba-tiba mulai tertawa.

"Lihat, Kiku-san. Inilah sebabnya aku berkata kalau bocah itu adalah lubang terbesar dari keamanan rencana ini."

Empat hari yang lalu, pada tanggal 1 Juli, Rinko telah menerima e-mail dari pengirim yang bernama 'Yuuki Asuna'. E-mail itu berisi tentang sesuatu yang bisa menggerakkan Rinko, yang sampai sekarang terus berkeliling diantara rumah nya dan kampus seperti gelandangan.

Asuna menulis tentang teknologi «Medicuboid» yang Rinko sediakan untuk Kementrian Kesehatan dan Kesejahteraan di Jepang, dan tentang bagaimana desain dasarnya digunakan untuk mengembangkan mesin mutakhir bernama Soul Translator, yang dioperasikan oleh organisasi misterius bernama RATH.

Tujuan utama mengembangkan mesin itu adalah untuk menghubungkannya dengan jiwa manusia yang kemungkinan besar untuk membuat bottom-up Artificial Intelligence yang pertama di dunia. Seorang anak yang membantu mereka dalam experimen, Kirigaya Kazuto yang sedang tak sadarkan diri, diculik dari rumah sakit, dan kemungkinan tujuannya adalah kapal penelitian raksasa yang mengapung bernama Ocean Turtle. Dalang dibalik semua ini adalah PNS yang mempunya hubungan yang cukup dalam dengan Kazuto setelah insiden SAO, Kikuoka Seijirou —kata-kata yang gak bisa dipercaya ini tertulis di e-mail yang dikirim ke pada Rinko.

"Aku menemukan alamat pribadi milik Profesor Koujiro dari alamat email PC milik Kirito-kun. Hanya kau yang bisa memberikan ku kesempatan untuk membawa Kirito-kun kembali. Tolong pinjam kan kekuatan mu—”

E-mail nya berakhir seperti itu.

Rinko sangat tersentuh dengan perkataan Yuuki Asuna yang sepertinya bukanlah suatu kebohongan. Untuk alasannya, sekitar 1 tahun yang lalu, Kikuoka Seijirou menggunakan posisinya sebagai Letnan Kolonel untuk berkali kali mengundang nya ke projek pengembangan untuk generasi lanjut dari Brain Machine Interface.

Rinko mengangkat kepalanya dari monitor, melihat ke pemandangan malam dari kota Pasadena melalui jendela kondominium milik nya, dan mengingat wajah dari anak bernama Kirigaya dari sebelum ia meninggalkan Jepang.

Anak itu menjelaskan tentang eksperiman terhadap manusia yang illegal yang dilakukan oleh Sugou Nobuyuki, yang akhirnya membuat ia menambahkan perasaan ragunya tentang apa yang ia bincangkan dengan Kayaka Akihiko di dunia nyata, dan permohonan rahasia untuk inti «Cardinal System» dengan maksud yang gak diketahui.

Setelah memikirkan hal itu, ia menyadari kalau intensitas dan output tinggi dari scanner otak yang digunakan Kayaba Akihiko untuk mengakhiri nyawanya adalah desain original untuk Medicuboid dan Soul Translator. Jadi semuanya berhubungan. Gak ada yang berubah. Apa sebaiknya aku menerima permohonan dari Yuuki Asuna—?

Malam berikutnya, Rinko membuat keputusan dan mengirim balasan setuju kepada permohonan Asuna.

Hal ini memang pertaruhan yang membahayakan, tapi sepertinya gak rugi melakukan perjalanan kesini dari Pasifik, dapat melihat wajah kaget Kikuoka Seijirou adalah hal yang sepadan. Rinko tersenyum. Ia mungkin lebih unggul dari Kikuoka yang bekerja secara diam-diam setelah insiden SAO dan selalu terlihat kalau ia mengontrol segalanya, tapi masih terlalu cepat untuk merasa lega.

"Kalau begitu, berhubung kita ada disini, kupikir kau sudah mengerti segalanya sekarang... Kikuoka-san? Kenapa kau, seorang Petugas Pertahanan-Diri, menyamar menjadi posisi rendah di Kementrian Dalam Negeri dan Teknologi Komunikasi untuk memasuki dunia VR? Apa yang kau rencanakan di dalam kura-kura raksasa ini? Dan... kenapa kau menculik Kirigaya-kun?"

Rinko melantarkan pertanyaan satu demi satu, dan Kikuoka hanya bisa menggelengkan kepalanya dan mengehla nafas lalu menunjukkan senyuman yang mustahil untuk dibaca.

"Pertama-tama, izinkan aku untuk menjelaskan kesalahpahaman yang dari awal gak pernah terjadi... Aku memang menyeret Kirito-kun kedalam RATH melalui cara yang entah bagaimana sedikit memaksa, dan aku minta maaf atas hal itu. Tapi itu karena kami ingin menolongnya."

"...Apa maksudmu?"

Kalau di pinggang Asuna terdapat sebuah pedang, ia pasti sudah menaruh tangannya di gagang pedang. Wajah kuatnya sudah terlihat jelas saat ia bertanya.

"Kirito-kun diserang oleh pelaku dari insiden "Death Gun" dan jatuh koma. Aku tau pada hari itu juga. Otak nya menerima banyak kerusakan karena kekurangan oksigen, dan aku sangat yakin kalau luka pada level itu gak bisa diobati walaupun dengan obat modern."

Wajah Asuna tiba-tiba berubah kaku.

"Gak bisa.... diobati..."

Sejumlah sel saraf yang membuat jaringan saraf didalam otaknya hancur. Walaupun ia dimasukkan kedalam rumah sakit, gak ada dokter yang bisa tau kapan ia akan bangun. Mungkin saja ia gak akan pernah bangun lagi... oke, kamu gak perlu menunjukkan ekspresi seperti itu, Asuna-kun. Bukannya aku bilang begitu jika menggunakan obat modern?"

Kikuoka memberikan 200% ekspresi yang sangat serius lalu melanjutkan,

"Namun, di dunia ini, hanya RATH yang punya teknologi untuk menyembuhkan Kirito-kun. Itu adalah STL yang sudah kau ketahui, Soul Translator. Sel otak yang sudah mati gak bisa disembuhkan, tapi masih mungkin untuk meningkatkan tingkat regenerasi dari jaringan saraf di otak dengan membangkitkan Flucklight menggunakan STL. Hanya tinggal menunggu waktu."

Lengan kanan Kikuoka yang mengulur keluar dari lengan yukata menunjuk kearah langit-langit.

"Saat ini, Kirito-kun sedang terhubung ke saluran utama dari kekuatan maksimum STL. Kami gak bisa melakukan operasi yang rumit di cabang Roppongi, jadi kami harus kembali kesini. Setelah perawatannya berakhir dan ia sadarkan diri, kami akan menjelaskan semuanya kepada keluarganya dan Asuna-kun dan mengirimnya kembali ke Tokyo secara pantas."

Setelah mendengar hal itu, tubuh Asuna menjadi lemah, dan Rinko segera menggenggam tangannya untuk mendukungnya.

Seorang gadis yang memiliki wawasan yang luar biasa dan keyakinan untuk menerobos ke sisi orang yang ia cintai tiba-tiba kehilangan seluruh ketegangannya, kemudian sebuah air mata yang jatuh menuju pipinya, ia mengelapnya, dan bangkit sekali lagi.

"Kalau begitu, apakah Kirito-kun gak apa-apa? Apa ia bisa bangun lagi?"

"Ahh, aku bisa menjaminnya. Perawatan disini gak lebih rendah dari rumah sakit besar manapun. Kami bahkan menugaskan penjaga berpengalaman untuknya."

Pandangan kuat Asuna mencoba untuk menduga maksud asli dari Kikuoka dan relaks untuk beberapa saat, dan ia mengangguk pelan.

"...Aku mengerti. Aku akan mempercayai kalian untuk hari ini."

Kikuoka menghela nafas sebagai pertanda lega dan bahunya menjadi relaks saat ia mendengar perkataan itu. Rinko mengambil langkah kedepan dan bertanya,

"Tapi kenapa Kirigaya-kun itu penting dalam pengembangan STL? Kenapa kalian harus menculik murid SMA normal sepertinya untuk rencana rahasia yang dilakukan ditengah lautan seperti ini?"

Kikuoka bertukar lirik dengan Higa, dan mengangkat bahu nya, Yare Yare...

"Aku harus membicarakan banyak hal untuk menjelaskan hal itu."

"Gak apa-apa. Masih banyak waktu."

"...Berhubung aku harus menjelaskan semuanya, kau juga harus membantu perkembangan STL juga, Profesor Koujiro."

"Aku akan memutuskannya setelah aku mendengar penjelasan mu."

Petugas Pertahanan-Diri terlihat sedikit kesal lalu menghela nafas lagi. Ia mengeluarkan sebuah tabung kecil dari lengan yukata nya, mereka menduga-duga apa isi dari tabung yang ternyata berisi manisan rasa lemon yang murah. Ia memasukkan 2, 3 manisan kedalam mulutnya dan menawarkannya kepada Rinko dan Asuna.

"Mau?"

"tidak, terima kasih."

"Yah... kalau begitu, kupikir aku bisa menganggap kalian berdua tau basic dari STL kan?"

Asuna mengangguk.

"Itu adalah mesin yang bisa membaca jiwa manusia... «Fluctlight» dan membuat dunia virtual yang benar benar mirip dengan dunia nyata."

"Hm. Kalau begitu, apa tujuan dari rencana ini?"

"Pengembangan dari bottom-up... «Highly adaptive Artificial Intelligence». AI yang memiliki kemampuan beradaptasi yang tinggi.”

Higa bersiul dan sepasang mata dibalik kacamata bundar menunjukkan pandangan kagum, menggelengkan kepalanya menunjukkan ketidakpercayaan.

"Luar biasa, Kirito-kun gak mungkin memahami hal ini sampai sejauh itu. Bagaimana kalian bisa menginvestigasi sampai sejauh itu?"

Asuna melihat kearah Higa dan berkata dengan nada yang kaku,

"...Aku mendengar istilah «Artificial Labile Intelligence» dari Kirito-kun..."

"Haha, Aku mengerti sekarang. Sepertinya akan lebih baik bagimu untuk mengecek keamanan rahasia di Roppongi, Kiku-san."

Ucap Higa dengan wajah nyengir nya, dan wajah cemberut Kikuoka berpaling.

"Aku sudah siap kalau ada beberapa informasi yang bocor ke Kirito-kun. Aku sudah memikirkan resiko-nya, tapi bantuan darinya juga sangat dibutuhkan. Kau harusnya mengerti kalau.... ngg, sampai dimana kita tadi? Oh, AI yang memiliki kemampuan beradaptasi yang tinggi, kan?"

Kikuoka sekali lagi mengeluarkan manisan lemon dan melemparnya keudara kemudian menangkap nya dengan mulutnya. Letnan Kolonel kemudian melanjutkan dengan nada ceramah,

"Bottom-up-type AI adalah sebuah replika dari konstruksi kesadaran manusia, dan hal itu diduga dari dulu kalau itu hanyalah impian kosong. Tapi walaupun kami menyebutnya konstruksi kesadaran manusia, kami sama sekali gak tau bagaimana struktur nya dan bagaimana hal itu dibentuk —kami hanya menggunakan data yang disediakan Koujiro-sensei dan mesin yang sangat interpretif dan imajinatif, «Soul Translator» yang diciptakan Higa-kun, dan akhirnya berhasil menangkap jiwa manusia -sebuah medan quantum yang kami sebut «Fluctlight», dengan sukses. Berhubung kami dapat sampai ke tahap ini, kami merasa bahwa kami juga bisa berhasil dalam pengembangan bottom-up AI... Kalian tau memgapa?"

"Kalau kalian bisa membaca jiwa manusia, kalian hanya perlu mengkloningnya... benarkah?"

Rinko merasakan sedikit perasaan dingin saat mengucapkannya.

"Tentu saja, walaupun ada pertanyaan tentang medium yang dibutuhkan untuk menampung copy dari sebuah jiwa..."

"Un, itu masalahnya. Elemen yang dulu digunakan untuk sistem komputer quantum gak cukup. Jadi, ini adalah «Quantum Particle Gate Crystallization» yang membutuhkan banyak dana untuk membuatnya, dan mudahnya disebut «Lightcube». Konstruksi 5cm ini yang dibuat dari Praseodymium dapat menampung ratusan juta qubits. Dengan kata lain... kami sudah berhasil mengkloning jiwa manusia."

Rinko terpaksa memasukkan tangannya kedalam celana jeans yang ia pakai untuk menyembunyikan perasaan dingin di jari-jarinya. Asuna, yang berdiri disampingnya, mulai pucat.

"...Kalau begitu, penelitiannya sudah berhasil kan? Kenapa kalian masih memanggil kami kesini."

Tanpa rasa takut ia mengerahkan kekuatan kedalam perutnya saat ia bertanya. Kikuoka bertukar lirik dengan Higa lagi, menunjukkan senyum lemah di sisi kiri dari wajahnya, dan pelan-pelan mengangguk.

"...Yah, kami memang berhasil mengkloning jiwa, tapi kami gak sadar akan kebodohan kami sendiri. Ada suatu kesenjangan besar yang tak bisa dimengerti diantara kloning manusia dan Artificial Intelligence yang sebenarnya... Higa-kun, perlihatkan benda itu."

"Ehh—jangan doong. Bakal jadi kacau banget."

Higa menggelengkan kepalanya karna segan, tapi setelah itu menghela nafas dan mulai menjalankan konsol itu dengan segan.

Kemudian, layar yang menampilkan kota misterius itu menjadi gelap.

"Kalau begitu, memuat modul copy HG001."

Tan. Higa memasukkan kunci masuk -dan muncul cahaya fraktal yang bersinar ditengah layar. Cahaya ditengah itu hampir berwarna putih, dan perbatasan luar yang tajam dari cahaya merah berkedip kedip tak teratur.

“...Pengambilan sampel nya sudah selesai belum?”

Suara yang tak terduga dapat terdengar dari speaker diatas, membuat Rinko dan Asuna kaget. Mereka mendengar suara Higa, tapi terdapat perasaan melankolis dibalik suara itu, mungkin karena efek logam tebal.

Higa, yang sedang duduk di kursi, mengambil mikrofon yang ada dikonsol dan menjawab dengan suara yang mirip dengan suara sebelumnya,

"Ahh, pengambilan sampel Fluctlight buatan sudah selesai tanpa hambatan."

“Oh begitu. Baguslah kalau begitu. Tapi...apa yang terjadi? Benar-benar gelap disini. Aku gak bisa menggerakkan tubuhku. Apakah STL nya rusak? Maaf, tolong keluarkan aku dari mesin.”

"...sayang sekali, aku gak bisa melakukan hal itu."

“Oi oi, apa lagi sekarang? Apa yang kau katakan? Siapa kamu? Aku gak pernah denger suara kamu sebelumnya.”

Higa mengeluarkan keringat dingin dan terdiam selama beberapa saat, lalu menjawab dengan pelan,

"Aku Higa. Higa Takeru."

“...”

Cahaya merah menyala-nyala, dan tiba-tiba meringis kembali. Setelah beberapa saat terdiam, ekstremitas tajam melebar seperti sedang menolak sesuatu.

“Brengsek, apa yang kau katakan!? Aku, Higa ada disini! Keluarkan aku dari STL!”

"Tenang, jangan marah. Kayak bukan kamu saja."

Pada saat ini, Rinko akhirnya mengerti maksud dari adegan didepan matanya.

Higa sedang berbicara dengan klon dari jiwa nya sendiri.

"Kalau begitu, pikirkan dengan tentang, coba dan ingat kembali. Memori mu harus dihalangi saat kau masuk kedalam STL untuk mengekstrak klon dari Fluctlight buatan."

“...Terus kenapa? Ya emang begitu kan. Aku tak sadarkan diri saat di scan.”

"Kau ingat apa yang kau katakan sebelum kau masuk kedalam STL, kan? Kalau kamu gak merasakan tubuhmu saat kau bangun, dan kalau ada kegelapan disekelilingmu, itu berarti kau adalah klon dari Higa Takeru."

Cahaya itu kemudian mengecil seperti semacam mahluk laut. Suasana diam terus berlanjut untuk sementara waktu, lalu muncul 2, 3 lonjakan keluar.

“...Mustahil. Gak mungkin seperti itu. AKu bukan klon, Aku adalah Higa Takeru yang asli. Aku...Aku punya memori ku sendiri. Aku ingat semuanya dari taman kanak-kanak, universitas sampai saat aku berada di Ocean Turtle...”

"Itu benar, tapi itu sudah diperkirakan. Kami mengkloning seluruh memori dari Fluctlight buatan... Sebagai klon, kau adalah Higa Takeru yang sebenarnya. Kalau begitu, kau seharusnya mempunyai kecerdasan yang tinggi. Tenangkan dirimu dan analisa situasi ini lagi dan lagi. Ayo bekerja keras untuk mencapai tujuan kita."

“...Tujuan kita...kau bilang kita?...”

di suara metalic dari klon itu, terdapat perasaan yang sangat emosional, dan pada saat itu, tangan Rinko bergetar kencang. Ia gak pernah melihat 'experimen' yang kejam dan mengerikan sebelumnya.

“...Gak...gak, Aku gak percaya. Aku adalah Higa yang asli. Eksperiemn macam apa ini? Aku baik-baik saja sekarang. Cepat keluarkan aku dari sini. Kiku-san... Apakah kau disana? Jangan main-main dan keluarkan aku dari sini.”

Mendengar hal ini, Kikuoka menunjukkan ekspresi sedih, membungkuk, dan mendekatkan mulutnya ke mikrofon.

"...Ini aku, Higa-kun. Bukan... Aku seharusnya memanggilmu dengan nama HG 001. Sayang sekali, kenyataannya kau memang benar-benar sebuah klon. Kau mendapat banyak intruksi sebelum discan, berbicara dengan ku dan teknisi lain, dan kau seharusnya sudah siap secara mental untuk muncul sebagai klon. Kau memasuki STL karna sudah tau tentang kemungkinan ini."

“Tapi... tapi... gak... GAK ADA YANG MEMBERITAHU KU KALAU AKAN JADI SEPERTI INI!!!”

Suara yang lantang dari klon berbunyi di ruang kontrol.

“A..AKU ADALAH AKU! JIKA AKU ADALAH KLON, KAU HARUSNYA BISA MEMBERIKAN KU SEBUAH KENYATAAN SEBAGAI KLON... HAL SEPERTI ITU... HAL SEPERTI ITU TERLALU...GAK... KELUARKAN AKU DARI SINI!!”

"Tenang. Tetaplah tenang. Pengoreksian kesalahan fungsi dari Light Cube gak sehebat seperti yang ada di otak. Seharusnya kau tau bahaya dari kehilangan ketenangan mu saat berfikir."

“AKU SEMPURNA!! AKU HIGA TAKERU! KALAU ITU MASALAHNYA, BAGIAMANA KALAU SEKARANG KITA LAKUKAN LOMBA MENGINGAT PI DENGAN HIGA PALSU ITU!? OI, AYO MULAI! 3.1415926535897932.........”

Cahaya merah itu membesar, hancur berantakan dari layar dan kemudian hilang. Sedikit suara yang beresonansi dari mikrofon hilang.

Higa Takeru menghela nafas panjang, dengan lemah menekan tombol di konsol, dan menyatakan sesuatu,

"Fuh, sudah hilang. 4 menit 27 detik."